Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Lakukan Pelanggaran, Pemain Persebaya Malah Dipuji Media Asing Ternama Karena Hal ini

By Nina Andrianti Loasana - Sabtu, 12 Mei 2018 | 20:27 WIB
Robertino Pugliara
PERSEBAYA.ID
Robertino Pugliara

Aksi pelanggaran yang dilakukan gelandang Persebaya, Robertino Pugliara , dalam laga Persebaya Surabaya vs Borneo FC di Stadion Segiri Samarinda, Jumat (11/5/2018) disorot media asing kenamaan.

Borneo FC harus berbagi poin dengan Persebaya Surabaya setelah imbang dengan skor 2-2.

Namun rupanya ada satu momen dalam pertandingan ini yang disorot oleh media asing kenamaan @goalcenter.

@goalcenter merupakan akun Instagram yang kerap membagikan berbagai video pertandingan dari selururh dunia dan telah memiliki 1,6 juta pengikut.

Momen pertandingan laga Persebaya vs Borneo Fc yang disorot akun tersebut adalah ketika gelandang Persebaya Robertino Pugliara melakukan pelanggaran pada pemain asing asal Montenegro, Srdjan Lopicic.

Kejadian bermula ketika kedua gelandang ini saling tempel berebut bola.

Pugliara yang kemudian berhasil menguasai bola mengulurkan tangannya dan tak sengaja mencolok wajah Lopicic.

(Baca Juga: Stefano Lilipaly Akui Belum Cocok dengan Spaso di Bali United)

Wasit pun meniup peluit begitu melihat pelanggaran ini.

Meski melakukan pelanggran, @goalcenter memuji aksi Pugliara.

Pasalnya, Pugliara kemudian menunjukkan aksi sportif dengan meminta maaf pada Lopicic.

"Pelanggaran, tapi sportifitas yang bagus," tulis akun tersebut sambil memberikan emotikon tepuk tangan.

Hingga berita ini diturunkan, video tersebut telah disaksikan lebih dari 97 kali dan disukai lebih dari 10 ribu netizen.

Saksikan videonya di bawah ini:

 

FOUL...but good sportsmanship. @liga1match

A post shared by Soccer Futbol Football (@goalcenter) on

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Nina Andrianti Loasana
Sumber : Instagram/goalcenter
REKOMENDASI HARI INI

Eks Pemain Liverpool Tak Takut dengan Teror Suporter di SUGBK, Siap Hadapi Timnas Indonesia

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
PSM
10
17
7
PSBS Biak
10
15
8
Persik
10
15
9
Arema
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X