Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Bobotoh Disabilitas Ini Senang Bisa Nonton Langsung Kiper Andalan Persib

By Bayu Chandra - Minggu, 27 Mei 2018 | 18:43 WIB
Andri Firmansyah berfoto bareng pemain idolanya, I Made Wirawan.
Dok/Persib.co.id
Andri Firmansyah berfoto bareng pemain idolanya, I Made Wirawan.

Salah satu suporter Persib penyandang disabilitas, Andri Firmansyah mengaku senang. Sebab, dia bisa melihat secara langsung pemain idolanya I Made Wirawan berlatih di Lapangan Samudra Kuta, kawasan Bypass-Ngurah Rai, Bali, Sabtu (26/5/2018). 

Kesempatan itu tidak akan disia-siakan begitu saja oleh bobotoh yang mengaku senang dengan kehadiran I Made Wirawan di Pulau Dewata.

Kehadiran I Made Wirawan sebagai persiapan Persib meladeni tuan rumah Bali United pada laga Liga 1 untuk pekan yang ke-11 di Stadion I Wayan Dipta, Gianyar, Minggu (27/5/2018) malam ini.

Andri Firmansyah sangat menyukai I Made Wirawan sejak masih kecil, ketika Made masih berseragam Persiba Balikpapan.

(Baca juga: Real Madrid Sabet Juara Liga Champions ke-13, Fan Ungkap Kegirangannya)

"Saya suka Bli Made sejak kecil, dari dia main di Persiba, saya sudah suka,"  kata Andri dikutip BolaSport.com dari laman Persib.

"Sekarang saya bisa ketemu, rasanya senang sekali. Dia baik dan murah senyum," ujarnya.

(Baca juga: Liverpool Ulangi Hasil Buruk 11 Tahun Silam, Bigreds Tunjukkan Kebesaran Hati)

Tidak lupa Andri sempat mengajak foto langsung dengan Made untuk berswafoto, sebagai bentuk kedekatan fan dengan idolanya.

Made menerima keinginan Andri, sembari berbincang-bincang dengannya.

Sampai akhirnya, penjaga gawang andalan Persib itu menghadiahi Andri dengan sebuah jersey.

"Saya senang bisa ketemu Andri, dia terlihat penuh semangat. Saya harap dirinya senantiasa sehat selalu," ujar Made. 

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Estu Santoso
Sumber : persib.co.id
REKOMENDASI HARI INI

Liga Voli Korea - Bukan karena Megawati Saja, Pelatih Ungkap Kebangkitan Red Sparks Usai Atasi Krisis dari Pemain yang Cedera

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X