Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Diminta Mundur oleh Suporter Persiba, Hariyadi Santai

By Bayu Chandra - Rabu, 8 Agustus 2018 | 21:39 WIB
Pelatih Persiba Balikapapn, Hariyadi, tetap fokus untuk hadapi Persiwa Wamena, Kamis (9/8/2018).
DOK-TRIBUN-KALTIM.COM
Pelatih Persiba Balikapapn, Hariyadi, tetap fokus untuk hadapi Persiwa Wamena, Kamis (9/8/2018).

Desakan mundur terus digelorakan Balistik kepada Hariyadi dari kursi kepelatihan Persiba Balikpapan musim ini. 

Prestasi Persiba Balikpapan terus menurun setelah terdegradasi dari kompetisi Liga 1 musim lalu.

Klub kebanggaan warga Kalimantan Timur ini berada di posisi yang mengkhawatirkan pada klasemen Liga 2 2018 Wilayah Timur dengan menempati posisi kesembilan.

Tim berjulukan Beruang Madu itu baru mengumpulkan sebelas poin dari 12 kali pertandingan yang telah dijalani.

Permasalahan itulah yang memicu suporter setianya, Balistik, meminta pelatih saat ini Hariyadi mundur.

(Baca juga: Polisi Sempat Beri Himbauan untuk Suporter PSIS Semarang dan PSM Makassar, Ini Alasannya!)

Haryadi merupakan pelatih yang menggantikan Wanderley Junior yang juga gagal mengangkat prestasi tim Beruang Madu musim ini.

Dikutip BolaSport.com dari laman Tribun Kaltim, Rabu (8/8/2018) Haryadi tetap santai menanggapi komentar suporter.

Dirinya lebih mementingkan untuk memberikan kemenangan bagi tim, daripada menanggapi kritik suporter.

"Kami bekerja secara profesional, lebih fokus kembalikan fisik pemain dan mendapat tiga poin di kandang," katanya.

(Baca juga: SMeCK Hooligan Adakan Acara Makrab Pendukung PSMS Medan)

Mantan asisten Wanderley Junior itu juga pasrah, jika nantinya Persiba Balikpapan gagal menang atas tamunya Persiwa Wamena, Kamis (9/8/2018).

"Kami lalui saja dan pasrahkan dengan yang di atas, keputusanya lihat nanti," ucap Hariyadi.

"Semoga saja nantinya hasil akan bagus," kata Haryadi menambahkan. 

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Ramaditya Domas Hariputro
Sumber : tribun-kaltim.com
REKOMENDASI HARI INI

Hasil Final China Masters 2024 - Dongeng Ganda Campuran Malaysia Berakhir Tragis, Gelar Direbut Unggulan Kesatu Usai Nyaris Menang

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Atlético Madrid
14
29
3
Real Madrid
12
27
4
Villarreal
12
24
5
Girona
14
21
6
Mallorca
14
21
7
Osasuna
13
21
8
Athletic Club
13
20
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X