Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Kalah Lagi, Jose Mourinho Masih Tetap Berikan Pujian untuk Penggemar Manchester United

By Bayu Chandra - Selasa, 28 Agustus 2018 | 21:41 WIB
Jose Mourinho memberikan aplaus kepada pendukung  sambil mengempit syal Manchester United seusai timnya dikalahkan Tottenham Hotspur pada laga Liga Inggris di Old Trafford, Manchester, 27 Agustus 2018.
OLI SCARFF / AFP
Jose Mourinho memberikan aplaus kepada pendukung sambil mengempit syal Manchester United seusai timnya dikalahkan Tottenham Hotspur pada laga Liga Inggris di Old Trafford, Manchester, 27 Agustus 2018.

Manchester United harus menanggung malu di hadapan publik Old Trafford setelah menelan kekalahan 0-3 dari tamunya Tottenham Hotspur, Senin (27/8/2018) malam.

Sempat imbang pada babak pertama, tiga gol Tottenham Hotspur lahir pada babak kedua lewat Harry Kane (50'), Lucas Moura (52'), dan (84').

Hasil itu membawa klub berjulukan Setan Merah merosot ke posisi 13 Liga Inggris 2018-2019 dengan meraih tiga poin hasil dari tiga laga.

Kekalahan Manchester United dari Tottenham Hotspur menjadi nilai 0 kedua yang diraih Romelu Lukaku dkk musim ini setelah seminggu sebelumnya mereka kalah tipis dari Brighton.

Pada saat itu Red Devils harus menyerah dengan skor 2-3 pada laga yang berlangsung di Stadion Falmer, Minggu (19/8/2018).

Sementara itu, pelatih Setan Merah, Jose Mourinho berada dalam tekanan karena baru meraih satu kali kemenangan dari tiga pertandingan yang telah dijalani di Liga Inggris musim ini.

(Baca juga: Jose Mourinho Apresiasi Dukungan Suporter Kendati Manchester United Kalah)

Dikutip BolaSport.com dari laman Daily Mail, Selasa (28/8/2018), mantan pelatih Real Madrid itu membawa United mengawali start terburuk sejak pembukaan musim Liga Premier pada 1992-1993.

Dirinya semakin merasa tertekan setelah penonton lawan menyanyikan namanya karena kekalahan United dari Tottenham Hotspur.


Editor : Doddy Wiratama
Sumber : Dailymail.co.uk
REKOMENDASI HARI INI

Hasil Kumamoto Masters Japan 2024 - Fikri/Daniel Habis Bensin, Fajar/Rian Menangi Derbi Indonesia di Perempat Final

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
PSM
10
17
7
PSBS Biak
10
15
8
Persik
10
15
9
Arema
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X