Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Korea Open 2018 - Viktor Axelsen Lagi-lagi Tersingkir Awal, Netizen Ramai-ramai Tanyakan Hal Ini

By Nina Andrianti Loasana - Kamis, 27 September 2018 | 15:11 WIB
 Ekspresi Viktor Axelsen (Denmark) usai menang 21-14, 14-21, 22-20 atas Son Wan-ho (Korea Selatan) di perempat final Piala Thomas 2018 pada Kamis (24/5/2018) di Impact Arena, Bangkok, Thailand.
BADMINTON.DK
Ekspresi Viktor Axelsen (Denmark) usai menang 21-14, 14-21, 22-20 atas Son Wan-ho (Korea Selatan) di perempat final Piala Thomas 2018 pada Kamis (24/5/2018) di Impact Arena, Bangkok, Thailand.

Viktor Axelsen diserbu banyak pertanyaan netizen setelah tersingkir di babak kedua Korea Open 2018 di SK Handball Stadium, Seoul, Korea Selatan, Kamis (27/9/2018).

Tunggal putra Denmark sekaligus unggulan nomor satu Korea Open 2018 tersebut secara mengejutkan tumbang di tangan wakil non-unggulan asal China, Zhao Junpeng.

Viktor Axelsen kalah 25-27, 9-21 dari Zhao dalam waktu 34 menit dan harus angkat koper sebelum menjejakkan kaki pada babak perempat final Korea Open 2018.

Kekalahan ini seakan mengingatkan kembali kepada jalan terjal Viktor Axelsen pada ajang China Open 2018 pekan lalu.

(Baca juga: China Open 2018 - Tumbang dari Anthony Ginting, Viktor Axelsen Punya Masalah dengan Asma)

Viktor Axelsen juga kalah pada babak 16 besar China Open 2018 ketika berjumpa Anthony Sinisuka Ginting (Indonesia).

Kala itu, Viktor Axelsen kalah 18-21, 17-21 dari Anthony Ginting dalam waktu 45 menit di Changzhou, China, Kamis (20/9/2018).

Usai kekalahan tersebut, Axelsen mendapatkan banyak pertanyaan dari netizen terkait performanya di akun Instagram.

 
 
 
View this post on Instagram
 
 
 

A post shared by viktoraxelsen (@viktoraxelsen) on

@muzdalifahmei "Apa kau baik-baik saja Viggo? sepertinya kau tidak bermain sepenuh hati. Kuharap penyakit asmamu tidak menggangumu di Korea Open. Jagalah dirimu. Kembali lebih kuat bulan depan"


Editor : Nina Andrianti Loasana
Sumber : BolaSport.com, Instagram/viktoraxelsen
REKOMENDASI HARI INI

Bobotoh Ayo Bantu, Persib Segera Punya Training Center Seluas 10 Hektar Terbesar dan Termewah di Indonesia

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
Klub
D
P
1
Barcelona
12
33
2
Real Madrid
11
24
3
Atlético Madrid
12
23
4
Villarreal
11
21
5
Osasuna
12
21
6
Athletic Club
12
19
7
Real Betis
12
19
8
Mallorca
12
18
9
Rayo Vallecano
11
16
10
Celta Vigo
12
16
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X