Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Indonesia Vs Filipina - Menanti Aksi Kelok Sembilan Dari Egy Maulana Vikri

By Katarina Erlita Candrasari - Kamis, 7 September 2017 | 17:36 WIB
Egy Maulana Vikri
instagram.com/egymaulanavikri
Egy Maulana Vikri

Skuat Garuda Nusantara akan menjalani laga kedua Piala Aff U-18 gruo B melawan Filipina, Kamis (7/9/2017).

Pertandingan Indonesia vs Filipina akan diselenggarakan di Stadion Thuwunna, Yangon, Myanmar pukul 18.30 WIB.

Pada laga sebelumnya Egy Maulana Vikri menunjukkan aksi gemilang sampai muncul istilah aksi kelok sembilan.

Istilah tersebut dipopulerkan oleh komentator Valentino Radot Simanjuntak.

Aksi kelok sembilan adalah gerakan mendribling bola sampai berkelok-kelok melewati lawan.

Istilah nama "Kelok Sembilan" diambil dari nama ruas jalan yang terletak sekitar 30 km sebelah timur dari kota Payakumbuh, Sumatera Barat menuju Provinsi Riau.

Jalan ini terkenal karena memiliki tikungan tajam dan berbatasan dengan jurang.

Gerakan Egy Maulana Vikri yang berkelok-kelok ketika melewati lawan pada saat laga melawan Myanmar sangat pantas dijuluki "Aksi Kelok Sembilan".

Aksi Egy Maulana bak tikungan yang sangat tajam yang sangat sulit dihentikan lawan.

Sangat diharapkan aksi pria berumur 17 tahun asal Sumatera Utara ini dapat memporak-porandakan pertahanan Timnas Filipina dan menghantarkan Indonesia menuju kemenangan.


Editor : Nina Andrianti Loasana
Sumber : instagram.com/radotvalent
REKOMENDASI HARI INI

Persib Bandung Belum Berpikir untuk Lepas David da Silva

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
Klub
D
P
1
Barcelona
12
33
2
Real Madrid
11
24
3
Atlético Madrid
12
23
4
Villarreal
11
21
5
Osasuna
12
21
6
Athletic Club
12
19
7
Real Betis
12
19
8
Mallorca
12
18
9
Rayo Vallecano
11
16
10
Celta Vigo
12
16
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X