Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Ternyata Cara Sederhana Ini yang Digunakan Luis Milla untuk Membangun Fondasi Timnas Indonesia

By Rara Ayu Sekar Langit - Rabu, 27 September 2017 | 16:13 WIB
Luis Milla di lapangan Universitas Kebangsaan Malaysia di Selangor, Selasa (15/8/2017).
INSTAGRAM/PSSI_FAI
Luis Milla di lapangan Universitas Kebangsaan Malaysia di Selangor, Selasa (15/8/2017).

Pelatih timnas Indonesia, Luis Milla, memiliki cara khusus untuk membimbing Timnas Merah-Putih.

Pelatih dari Spanyol ini telah membimbing Timnas Indonesia sejak 20 Januari 2017.

Luis Milla telah menerapkan teknologi untuk memaksimalkan pelatihan.

Milla merekam seluruh kegiatan pelatihan dengan action camera untuk mengumpulkan bahan evaluasi setelah pelatihan.

Namun, selain menggunakan teknologi, Luis Milla ternyata menggunakan cara sederhana untuk membangun pondasi Timnas Indonesia.

 

A post shared by PSSI - FAI (@pssi__fai) on

Usai latihan Luis Milla selalu melakukan pendekatan secara personal dengan pemain.

Luis Milla mengajak pemain untuk berbicara secara personal satu persatu.

Cara ini dilakukan Luis Milla untuk lebih mengenal kepribadian setiap anak asuhnya.

BolaSport.com melansir dari akun instagram PSSI, Bayu Eka Sari, asisten pelatih sekaligus penerjemah, mengatakan Luis Milla adalah sosok yang open-minded.

Luis Milla selalu menerapkan komunikasi dua arah di dalam dan luar lapangan.

Luis Milla mengajak anak asuhnya untuk berdiskusi mengenai kondisi hingga posisi pemain.


Editor : Husen Sanusi
Sumber : www.instagram.com/pssi__fai
REKOMENDASI HARI INI

Sudah Paham Tradisi Man United, Ruben Amorim Siap Persembahkan Kemenangan di Laga Debut

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X