Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Kantor Persib Disambangi Menteri Australia yang Pernah Tinggal di Bandung

By Fifi Nofita - Jumat, 29 September 2017 | 21:04 WIB
Menteri Australia Barat untuk urusan Pertambangan dan Perminyakan, Perdagangan dan Hubungan Pekerjaan, Urusan Pemilihan, dan Hubungan Asia, Hon Bill Johnston MLA (kanan) berfoto bersama Manajer Persib, Umuh Muchtar dan ‎Komisaris Utama PT PBB, Zainuri Hasyim di Graha Persib, Jalan Sulanjana, Bandung.
FIFI NOFITA/BOLASPORT.COM
Menteri Australia Barat untuk urusan Pertambangan dan Perminyakan, Perdagangan dan Hubungan Pekerjaan, Urusan Pemilihan, dan Hubungan Asia, Hon Bill Johnston MLA (kanan) berfoto bersama Manajer Persib, Umuh Muchtar dan ‎Komisaris Utama PT PBB, Zainuri Hasyim di Graha Persib, Jalan Sulanjana, Bandung.

Kantor tim Persib Bandung di Jalan Sulanjana, Bandung, mendapatkan kunjungan dari Menteri Australia Barat untuk urusan Pertambangan dan Perminyakan, Perdagangan dan Hubungan Pekerjaan, Urusan Pemilihan, dan Hubungan Asia, Hon Bill Johnston MLA.

Komisaris Utama PT Persib Bandung Bermartabat (PBB), Zainuri Hasyim dan Manajer Persib, Umuh Muchtar menyambut kehadiran Menteri yang sempat tinggal di Indonesia selama setahun dalam rangka pertukaran pelajar, lewat program dari AFS (American Field Service) Intercultural Programs pada 1981.

Umuh menuturkan, kunjungan Menteri Australia tersebut merupakan suatu kehormatan bagi tim Maung Bandung, karena tidak semua klub yang ada di Indonesia bisa dikunjungi oleh Bill Johnston.

"Ini suatu kebanggaan ya, ini luar biasa seorang menteri datang ke Persib. Karena belum tentu kepada semua klub Indonesia dia datangi," kata Umuh di Graha Persib.

(Baca Juga: Rahmad Darmawan Dalam Kondisi Genting di Liga Super Malaysia, Hantu Degradasi Mengancam!)

 

A post shared by PERSIB (@persib_official) on

Umuh menambahkan, Menteri yang sempat belajar di SMAN 2 Bandung ini sudah kenal Persib. Selain itu, informasi mengenai Maung Bandung juga didapat dari Robbie Gaspar, pemain asal Australia yang sempat berkostum Persib.

Pada kesempatan tersebut, Umuh memberikan cendera mata berupa jersey Persib, Bill Johnston pun membalasnya dengan memberikan jersey Timnas Australia.

"Kerja sama belum, nanti dikabarkan lagi. Tapi insha Allah nanti kita bicara kalau ada waktu kita bisa berangkat ke sana," ucapnya.


Editor : Fabianus Riyan Adhitama
Sumber : BolaSport.com
REKOMENDASI HARI INI

China Open 2024 - Shi Yu Qi Sedang Tidak Baik-baik Saja Saat Takluk dari Anthony Ginting, Opsi Rehat Jadi Pilihan?

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
4
12
2
Arsenal
4
10
3
Newcastle
4
10
4
Liverpool
4
9
5
Aston Villa
4
9
6
Brighton
4
8
7
Nottm Forest
4
8
8
Chelsea
4
7
9
Brentford
4
6
10
Man United
4
6
Klub
D
P
1
Borneo
5
13
2
Persebaya
5
13
3
PSM
5
10
4
Persib
5
9
5
Bali United
5
8
6
Persija Jakarta
5
8
7
Persik
5
8
8
Persita
5
7
9
Barito Putera
5
7
10
Dewa United
5
6
Klub
D
P
1
Barcelona
5
15
2
Atlético Madrid
5
11
3
Real Madrid
5
11
4
Villarreal
5
11
5
Celta Vigo
5
9
6
Real Betis
5
8
7
Mallorca
6
8
8
Rayo Vallecano
5
7
9
Alavés
5
7
10
Girona
5
7
Klub
D
P
1
Udinese
4
10
2
Napoli
4
9
3
Inter
4
8
4
Juventus
4
8
5
Torino
4
8
6
Lazio
4
7
7
Verona
4
6
8
Empoli
4
6
9
Atalanta
4
6
10
Milan
4
5
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
312
2
F. Bagnaia
305
3
M. Marquez
259
4
E. Bastianini
250
5
B. Binder
161
6
P. Acosta
152
7
M. Viñales
139
8
A. Espargaro
119
9
F. Di Giannantonio
119
10
A. Marquez
114
Close Ads X