Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Wayne Rooney Telah Kembali Menjadi Seorang Ayah Seutuhnya

By Katarina Erlita Candrasari - Jumat, 20 Oktober 2017 | 16:27 WIB
Striker Inggris, Wayne Rooney, merayakan gol yang dia cetak ke gawang Denmark dalam laga persahabatan di Stadion Old Trafford, Manchester, pada 16 November 2003.
PAUL BARKER/AFP
Striker Inggris, Wayne Rooney, merayakan gol yang dia cetak ke gawang Denmark dalam laga persahabatan di Stadion Old Trafford, Manchester, pada 16 November 2003.

Bintang Everton, Wayne Rooney telah mendapatkan pengampunan setelah sempat bertikai dengan istrinya, Coleen Rooney.

Wayne Rooney tidak masuk dalam line up pertandingan Everton vs Olympique Lyon dalam laga Liga Europa, Jumat (20/10/2017).

Meski tidak ikut bertanding, Rooney tetap menyaksikan pertandingan tersebut dari bangku penonton.

Rupanya bintang Everton yang memakai nomor punggung 10 itu tidak menyaksikan pertandingan sendirian.

Wayne Rooney mengajak ayah mertua dan putra sulungnya yang bernama Kai.

(Baca Juga: Bukannya Berbangga Diri, Borneo FC Malah Lakukan Hal Ini Usai Kalahkan Persela Lamongan)

Bila diperhatikan ada yang berbeda dari penampilan Rooney kali ini.


Wayne Rooney menyaksikan pertandingan Everton vs Olympique Lyon bersama ayah mertua dan anak sulungnya, Jumat (20/10/2017)(AP)

Ia tampak kembali mengenakan cincin kawin di jari manisnya setelah konflik perselingkuhan yang membelitnya.

Wayne Rooney sempat menggegerkan dunia maya setelah kasus perselingkuhannya terungkap ke media massa pada bulan Agustus 2017 lalu.


Editor : Nina Andrianti Loasana
Sumber : Dailymail.co.uk

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
19
46
2
Arsenal
20
40
3
Nottm Forest
19
37
4
Chelsea
20
36
5
Newcastle
20
35
6
Man City
20
34
7
Bournemouth
20
33
8
Aston Villa
20
32
9
Fulham
20
30
10
Brighton
20
28
Klub
D
P
1
Persib
17
39
2
Persebaya
17
37
3
Persija Jakarta
18
34
4
Bali United
17
28
5
Arema
17
28
6
Persik
17
27
7
Persita
17
27
8
Borneo
17
26
9
PSBS Biak
17
25
10
Dewa United
17
25
Klub
D
P
1
Real Madrid
19
43
2
Atlético Madrid
18
41
3
Barcelona
19
38
4
Athletic Club
19
36
5
Villarreal
18
30
6
Mallorca
19
30
7
Real Sociedad
18
25
8
Girona
18
25
9
Real Betis
18
25
10
Osasuna
18
25
Klub
D
P
1
Napoli
19
44
2
Atalanta
18
41
3
Inter
17
40
4
Lazio
18
35
5
Juventus
18
32
6
Fiorentina
18
32
7
Bologna
17
28
8
Milan
17
27
9
Udinese
19
25
10
Torino
19
21
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
508
2
F. Bagnaia
498
3
M. Marquez
392
4
E. Bastianini
386
5
B. Binder
217
6
P. Acosta
215
7
M. Viñales
190
8
A. Marquez
173
9
F. Morbidelli
173
10
F. Di Giannantonio
165
Close Ads X