Sepak bola memang menjadi olahraga yang digemari setiap insan di seluruh penjuru.
Akan tetapi, tak jarang olahraga yang satu ini juga mengundang bahaya.
Meskipun mengunakan sarana berupa bola yang diisi angin, sepak bola juga memiliki resiko.
Salah satunya adalah ketika bola sepak meluncur ke bagian vital pemainnya.
Misalnya bagian wajah atau kepala, adalah bagian tubuh yang bebas dan tak terlindungi ketika bermain sepak bola.
Ketika sebuah tendangan keras yang mengarahkan bola menuju ke bagian kepala, pemain bisa merasakan pusing sesaat, bahkan hingga pingsan.
Demikian yang terjadi dengan deretan sepak bola tarkam berikut ini.
(Baca Juga: Terciduk, Joe Hart dan Kieran Trippier Kedapatan Berpegangan Tangan Mesra Saat Tinggalkan Kelab Malam)
Video tersebut menggambarkan kejadian bagaimana kalau bola mengenai bagian kepala.
Tapi tenang saja, video tersebut hanyalah ilustrasi yang dikemas menjadi hiburan kocak.
Tak hanya di kelas tarkam saja, di level profesional pun tak jarang seorang pemain menerima lob keras ke arah kepala atau wajah.
Editor | : | Fabianus Riyan Adhitama |
Sumber | : | Instagram.com/rldesignz |
Komentar