Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

4 Pemain yang Pernah Mengalami Insiden Tabrak Tiang, Salah Satunya Bintang Atletico Madrid

By Bagaskara Setyana Adhie Perkasa - Jumat, 17 November 2017 | 00:10 WIB
Pemain Filipina Joshua Gromen menabrak tiang gawang Tim Indonesia
INSTAGRAM/zonapersib
Pemain Filipina Joshua Gromen menabrak tiang gawang Tim Indonesia

Pesepak bola ini mengalami nasib sial karena harus rela menabrak tiang demi klub atau negara yang ia bela.

Melakukan aksi heroik tak selamanya berbuah manis.

Sejumlah pesepak bola ini mungkin bisa membuktikannya.

Mereka melakukan aksi heroik demi klubnya namun malah mengalami nasib malang karena malah menabrak tiang gawang.

(Baca Juga: Sama-sama Menabrak Tiang, Setya Novanto Mungkin Bisa Pulih seperti Sergio Aguero dalam Jangka Waktu Ini)

Bolasport.com mengumpulkan pemain-pemain yang mengalami cedera usai menabrak tiang gawang. Berikut ini daftarnya:

4. Joshua Gromen (Timnas Filipina)


Pemain Filipina Joshua Gromen menabrak tiang gawang Tim Indonesia(INSTAGRAM/zonapersib)

Pemain timnas U-22 Filipina ini menjadi viral saat SEA Games 2017 karena menabrak tiang gawang.

Saat melawan Timnas U-22 Indonesia, Joshua berusaha menyambut umpan rekannya dari tendangan bebas.

Nahas upayanya untuk mencetak gol justru berbuah pahit, Joshua menabrak tiang gawang sebelah kanan yang dijaga oleh Kurniawan Kartika Ajie.

Bukan mengungkapkan rasa simpati, para netizen justru menjadikan insiden tersebut sebagai bahan meme.

3. Aji Saka (Persegres Gresik United)


Aji Saka saat mengalami kecelakaan di lapangan(Surya.co.id)

Nasib Nahas dialami oleh Aji Saka saat timnya berjumpa Arema FC di Liga 1.

Saat berusaha menghalau bola, kepala Aji Saka terbentur tiang gawang setelah bertabrakan dengan salah satu pemain Arema FC.

Setelah salah satu pemain belakang Persegres mengetahui kondisi Aji Saka, ia langsung berteriak dan sempat mengalami kejang-kejang.

2. Hector Bellerin (Arsenal)


Hector Bellerin saat melakukan penyelamatan melawan Swansea tahun 2015.(YOUTUBE.COM)

Hector Bellerin mengalami insiden menabrak tiang saat Arsenal berjumpa Swansea tahun 2015.

Saat itu, Bellerin berhasil melakukan penyelamatan heroik di depan gawang Arsenal.

Sayangnya, penyelamatan tersebut harus dibayar mahal oleh Bellerin. Pasalnya setelah melakukan penyelamatan ia menabrak tiang gawang.

1. Diego Costa (Atletico Madrid)


Diego Costa menabrak tiang gawang saat Atletico Madrid berjumpa Getafe tahun 2014.(YOUTUBE.COM)

Diego Costa mengalami insiden menabrak gawang saat masih berkostum Atletico Madrid di musim 2013-2014.

Saat itu, Atletico Madrid berjumpa dengan Getafe pada tanggal 13 April 2014.

Diego Costa berusaha untuk menyambut umpan matang Adrian dari sisi kanan pertahanan Getafe.

Sayangnya, umpan tersebut bukannya berbuah gol malah berbuah luka pada Diego Costa karena ia menabrak tiang gawang.

(Baca Juga: 5 Pemain Timnas Indonesia yang Diminati Klub Malaysia, Salah Satunya Egy Maulana Vikri)

 

A post shared by BolaSport.com (@bolasportcom) on

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Bagaskara Setyana Adhie Perkasa
Sumber : BolaSport.com
REKOMENDASI HARI INI

MotoGP Emilia Romagna 2024 - Marc Marquez Tak Setuju dengan Aksi Menyalip Brutal Enea Bastianini tapi Pedro Acosta Sebut Alien Juga seperti Itu ke Jorge Lorenzo

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Man City
5
13
2
Liverpool
5
12
3
Aston Villa
5
12
4
Arsenal
5
11
5
Chelsea
5
10
6
Newcastle
5
10
7
Brighton
5
9
8
Nottm Forest
5
9
9
Fulham
5
8
10
Tottenham
5
7
Klub
D
P
1
Persebaya
6
16
2
Borneo
5
13
3
Bali United
6
11
4
PSM
6
11
5
Persita
6
10
6
Persib
5
9
7
Persija Jakarta
5
8
8
Persik
5
8
9
Dewa United
6
7
10
Barito Putera
5
7
Klub
D
P
1
Barcelona
6
18
2
Real Madrid
6
14
3
Athletic Club
7
13
4
Atlético Madrid
6
12
5
Villarreal
6
11
6
Alavés
6
10
7
Osasuna
6
10
8
Celta Vigo
6
9
9
Rayo Vallecano
6
8
10
Real Betis
5
8
Klub
D
P
1
Torino
5
11
2
Napoli
5
10
3
Udinese
5
10
4
Juventus
5
9
5
Empoli
5
9
6
Inter
5
8
7
Milan
5
8
8
Lazio
5
7
9
Atalanta
4
6
10
Roma
5
6
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
312
2
F. Bagnaia
305
3
M. Marquez
259
4
E. Bastianini
250
5
B. Binder
161
6
P. Acosta
152
7
M. Viñales
139
8
A. Espargaro
119
9
F. Di Giannantonio
119
10
A. Marquez
114
Close Ads X