Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Gila! Ini 5 Hal yang Bisa Anda Beli dengan Harga Pelepasan Lionel Messi dari Barcelona, Nilainya Bikin Sakit Kepala!

By Nina Andrianti Loasana - Rabu, 6 Desember 2017 | 16:00 WIB
Lionel Messi (kanan) bersama Presiden FC Barcelona Josep Bartomeu dalam momen penandatanganan kontrak baru hingga 2021 di Barcelona, 25 November 2017.
HO / BARCELONA FC PRESS OFFICE / AFP
Lionel Messi (kanan) bersama Presiden FC Barcelona Josep Bartomeu dalam momen penandatanganan kontrak baru hingga 2021 di Barcelona, 25 November 2017.

Barcelona baru saja memperpanjang kontrak mega bintangnya, Lionel Messi hingga 2021.

Megabintang tim nasional Argentina itu menandatangani kontrak baru dengan Barcelona hingga musim 2020-2021 per 25 November 2017.

selain itu pemain asal Argentina ini juga memiliki hak penuh dari merek dirinya dan juga bonus untuk kemenangan.

Lionel Messi menghasilkan jumlah uang yang luar bisa dalam kontrak terbarunya dengan Barcelona.

Pemain asal Argentina ini juga mendapatkan jumlah gaji yang cukup fantastis yaitu 70 juta Euro pertahun atau sekitar 1 Triliun Rupiah yang jika sudah dipotong pajak Catalonia, Messi akan menerima pendapatan bersih 35 juta Euro tau sekitar 559 Miliar Rupiah.

Jika dijabarkan Lionel Messi menerima gaji 95.880 Euro per hari atau setara dengan 1,5 Miliar dan 3,995 Euro per jam atau setara dengan 64 juta rupiah.

La Pulga dengan kontrak barunya menjadi pemain dengan gaji termahal di Liga Spanyol yang mengalahkan Cristiano Ronaldo yang hanya memiliki gaji bersih 21 juta Euro atau setara 335 Miliar.

Kontrak baru Lionel Messi juga termasuk klausul pelepasan fantastis sang pemain. Klausul pelepasan Messi kini berada pada angka 700 juta euro atau sekitar Rp 11,2 triliun.

Dengan angka yang fantastis ini anda bisa memebeli 7 barang-barang mewah ini, tak hanya sekali, tapi ratusan kali:

1. 2.490 unit Ferrari 812 Super Fast


Editor : Nina Andrianti Loasana
Sumber : Berbagai sumber
REKOMENDASI HARI INI

Jadwal Liga Spanyol - Cuma Jumpa Tim Kroco, Selisih Poin Barcelona dan Real Madrid Berpotensi Tak Berubah

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X