Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Buat Pilihan Berbeda, Ini yang Dirasakan Cal Crutchlow Sebagai Pebalap Berkeluarga

By Ardhianto Wahyu Indraputra - Minggu, 31 Desember 2017 | 08:22 WIB
Cal Crutchlow
telegraph.co.uk
Cal Crutchlow

Di saat kebanyakan pebalap memilih untuk hidup sendiri demi fokus ke karier balapan mereka, Cal Crutchlow memilih jalan yang berbeda.

Pebalap LCR Honda itu menjadi satu dari sekian pebalap MotoGP yang memiliki istri dan seorang anak.

"Cinta yang saya rasakan kepada anak perempuan saya mengesampingkan hal lainnya," kata Cal Crutchlow dikutip BolaSport.com dari Speedweek.

Seperti diketahui, Crutchlow dan istrinya, Lucy, dikaruniai seorang anak bernama Willow yang kini berusia 1 tahun.

(Baca Juga: Johann Zarco Disebut sebagai Salah Satu Kandidat Juara Dunia Musim Depan)

Kehadiran Willow ternyata juga menjadi salah satu daya tarik lain di paddock milik tim LCR Honda.

"Saya pikir sepeda motor adalah awal dan akhir dari segalanya."

"Lalu saya memiliki seorang anak dan menyadari kalau Anda tidak dapat membandingkan kedua hal ini sama sekali," kata pebalap 32 tahun ini.

Cal Crutchlow pun bersyukur dengan kehadiran keluarga kecilnya itu.

"Saya memiliki keluarga kecil yang indah ini di sekitar saya. Jadi saya meninggalkan sirkuit dengan bahagia, tidak peduli apa yang terjadi," ujar pebalap berkebangsaan Inggris tersebut.

 

yesterday !

A post shared by Cal Crutchlow (@calcrutchlow) on


Editor : Doddy Wiratama
Sumber : speedweek.com
REKOMENDASI HARI INI

David da Silva Kembali, Siap Bantu Persib Kalahkan Lion City Sailors

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
Klub
D
P
1
Barcelona
12
33
2
Real Madrid
11
24
3
Atlético Madrid
12
23
4
Villarreal
11
21
5
Osasuna
12
21
6
Athletic Club
12
19
7
Real Betis
12
19
8
Mallorca
12
18
9
Rayo Vallecano
11
16
10
Celta Vigo
12
16
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X