Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Usia 15 Pemain Top Dunia pada Tahun 2018, Berapa Usia Cristiano Ronaldo dan Lionel Messi?

By Bagaskara Setyana Adhie Perkasa - Senin, 1 Januari 2018 | 10:13 WIB
Cristiano Ronaldo dan Lionel Messi berjabat tangan dalam laga persahabatan antara Timnas Portugal menghadapi Argentina di Stadion Old Trafford, Manchester, pada November 2014.
PAUL ELLIS/AFP
Cristiano Ronaldo dan Lionel Messi berjabat tangan dalam laga persahabatan antara Timnas Portugal menghadapi Argentina di Stadion Old Trafford, Manchester, pada November 2014.

Bagi para pesepak bola, usia merupakan salah satu hal yang penting dalam karier mereka.

Tahun baru 2018 telah mulai. Seiring dengan berjalannya tahun, tentu usia seseorang akan terus bertambah.

Pertambahan usia seringkali menjadi salah satu faktor yang penting dalam karier pesepak bola.

Sebab, usia seringkali mempengaruhi tak hanya nilai transfer, namun performa seseorang.

(Baca Juga: Bek Everton Ini Ternyata Rekan Pemain Persija Jakarta)

Usia 26-30 tahun biasanya dinilai oleh sejumlah pihak sebagai usia matang dari pesepak bola.

Melihat fenomena tersebut, BolaSport.com mencoba mengumpulkan berapa usia 15 pemain terbaik kelas dunia saat ini. Berikut daftarnya:

15. Paulo Dybala (24 tahun bulan November)


Selebrasi striker Juventus, Paulo Dybala, setelah berhasil mencetak gol kedua ke gawang Hellas verona dalam pertandingan Liga Italia 2017-2018 di Stadion Marc'Antonio Bentegodi, Verona, Italia, pada Sabtu (30/12/2017).(ALBERTO PIZZOLI / AFP)

14. Luka Modric (33 tahun bulan September)


Gelandang FC Barcelona, Andres Iniesta (kanan), berduel dengan pemain Real Madrid, Luka Modric, dalam laga Liga Spanyol di Stadion Santiago Bernabeu, Madrid, pada 23 Desember 2017.(JAVIER SORIANO/AFP)

13. Sergio Ramos (32 tahun bulan Maret)


Kapten Real Madrid, Sergio Ramos (kiri), memprotes wasit Ricardo de Burgos dalam partai Piala Super Spanyol kontra Barcelona di Camp Nou, 13 Agustus 2017.(LLUIS GENE / AFP)

12. Gerard Pique (31 tahun bulan Februari)


Bek FC Barcelona, Gerard Pique, dalam laga kontra Deportivo Alaves pada 26 Agustus 2017(ANDER GILLENEA / AFP)

11. Paul Pogba (25 tahun bulan Maret)


Aksi selebrasi gelandang Manchester United, Paul Pogba, selepas menjebol gawang West Ham United dalam laga Liga Inggris di Old Trafford, 13 Agustus 2017.(OLI SCARFF / AFP)

10. Harry Kane (25 tahun bulan Juli)


Reaksi striker Tottenham Hotspur, Harry Kane, setelah timnya kalah dari Leicester City dalam laga Liga Inggris di Stadion King Power, Leicester, pada 28 November 2017.(OLI SCARFF/AFP)

9. Eden Hazard (27 tahun bulan Januari)


Gelandang Chelsea, Eden Hazard, merayakan gol yang dia cetak ke gawang Bournemouth dalam laga Liga Inggris di Stadion Vitality, Bournemouth, pada 28 Oktober 2017.(GLYN KIRK/AFP)

8. Manuel Neuer (32 tahun bulan Maret)


Kiper Jerman, Manuel Neuer, ketika beraksi dalam duel adu penalti melawan Italia di perempat final Euro 2016 di Stadion Matmut Atlantique, Bordeaux, pada 2 Juli 2016.(PATRIK STOLLARZ/AFP)

7. Toni Kroos (28 tahun bulan Januari)


Toni Kroos, pemain Real Madrid yang dianggap melakukan aksi merendahkan Romelu Lukaku saat terjebak offside.(Instagram Toni Kroos)

6. Andres Iniesta (34 tahun bulan Mei)


Kapten Barcelona, Andres Iniesta, mengangkat trofi Copa del Rey setelah timnya memenangi final kontra Deportivo Alaves di Stadion Vicente Calderon, 27 Mei 2017.(JOSEP LAGO / AFP)

5. Luis Suarez (31 tahun bulan Januari)


Striker FC Barcelona, Luis Suarez, merayakan gol yang dia cetak ke gawang Deportivo La Coruna dalam laga Liga Spanyol di Stadion Camp Nou, Barcelona, pada 17 Desember 2017.(JAVIER SORIANO/AFP)

4. Gianluigi Buffon (40 tahun bulan Januari)


Gianluigi Buffon terlihat ekspresif saat timnas Italia melawan Swedia pada partai kedua play-off Kualifikasi Piala Dunia 2018 di Stadion Giuseppe Meazza, Selasa (14/11/2017) dini hari WIB.(MARCO BERTORELLO/AFP)

3. Neymar (26 tahun bulan Februari)


Reaksi pemain Paris Saint-Germain, Neymar, dalam laga Liga Prancis kontra Caen di Stadion Parc des Princes, Paris, pada 20 Desember 2017.(FRANCK FIFE/AFP)

2. Cristiano Ronaldo (33 tahun bulan Februari)


Reaksi megabintang Real Madrid, Cristiano Ronaldo, dalam laga Liga Spanyol kontra FC Barcelona di Stadion Santiago Bernabeu, Madrid, pada 23 Desember 2017.(OSCAR DEL POZO/AFP)

1. Lionel Messi (31 tahun bulan Juni)


Megabintang FC Barcelona, Lionel Messi, merayakan gol yang dia cetak ke gawang Real Madrid dalam laga Liga Spanyol di Stadion Santiago Bernabeu, Madrid, pada 23 Desember 2017.(CURTO DE LA TORRE/AFP)

 

A post shared by BolaSport.com (@bolasportcom) on

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Bagaskara Setyana Adhie Perkasa
Sumber : BolaSport.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
15
36
2
Chelsea
16
34
3
Arsenal
17
33
4
Nottm Forest
17
31
5
Aston Villa
17
28
6
Man City
17
27
7
Newcastle
17
26
8
Bournemouth
16
25
9
Brighton
17
25
10
Fulham
16
24
Klub
D
P
1
Persebaya
15
34
2
Persib
13
29
3
Borneo
15
26
4
Persija Jakarta
15
25
5
Bali United
14
24
6
Persita
15
24
7
PSM
14
23
8
Dewa United
15
22
9
Arema
15
22
10
PSBS Biak
15
22
Klub
D
P
1
Atlético Madrid
18
41
2
Barcelona
19
38
3
Real Madrid
17
37
4
Athletic Club
19
36
5
Mallorca
19
30
6
Villarreal
17
27
7
Real Sociedad
18
25
8
Girona
18
25
9
Osasuna
18
25
10
Celta Vigo
18
24
Klub
D
P
1
Atalanta
16
37
2
Napoli
16
35
3
Inter
15
34
4
Fiorentina
15
31
5
Lazio
16
31
6
Juventus
16
28
7
Milan
16
26
8
Bologna
15
25
9
Udinese
16
20
10
Empoli
16
19
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
508
2
F. Bagnaia
498
3
M. Marquez
392
4
E. Bastianini
386
5
B. Binder
217
6
P. Acosta
215
7
M. Viñales
190
8
A. Marquez
173
9
F. Morbidelli
173
10
F. Di Giannantonio
165
Close Ads X