Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Lakukan Kesalahan pada Bobotoh, Roberto Carlos Mario Gomez Malah Memancing Tawa Netizen

By Ananda Lathifah Rozalina - Rabu, 3 Januari 2018 | 13:02 WIB
Pelatih Persib Bandung, Roberto Carlos Mario Gomez saat ditemui di Bandara Husein Sastranegara, Kota Bandung, Jumat (29/12/2017).
FIFI NOVITA/BOLASPORT.COM
Pelatih Persib Bandung, Roberto Carlos Mario Gomez saat ditemui di Bandara Husein Sastranegara, Kota Bandung, Jumat (29/12/2017).

Persib Bandung akan melakoni persaingan di Liga 1 Indonesia musim 2018 bersama pelatih baru asal Argentina, Roberto Carlos Mario Gomez.

Mantan pelatih klub Malaysia, Johor Darul Ta'zim ini akan menjadi arsitek baru yang mendesain permainan Persib Bandung.

Sebelum menjalani pertandingan Liga 1 bersama Persib mendatang, Mario Gomez menyempatkan diri mengucapkan selamat tahun baru kepada pendukung setia Persib, atau yang disebut Bobotoh dan juga warga Bandung serta penduduk Indonesia.

Namun, kala mengucapkan ucapan selamat tahun baru untuk Bobotoh, Mario Gomez melakukan sebuah kesalahn kecil yang tak disengaja.

Pelatih berusia 60 tahun ini kurang lancar menyebut nama "Bobotoh" yang malah terdengar menjadi Bobotop.

(Baca juga : Saking Indahnya, Tempat Ini Buat Greysia Polii Tak Mampu Berkata-kata)

Hal ini langsung memancing reaksi dari para netizen di akun Instagram resmi Persib Bandung.

Bukannya marah, para netizen justru tertawa dan memberikan berbagai komentar lucu perihal kesalahan Mario Gomez tersebut.

 

A post shared by PERSIB (@persib_official) on

"Happy new year for all Bobotop" (emoticon tertawa)," tulis akun @rrrifattt.

"Bobotop lahh , gimana abah weh (emoticon tertawa)," tulis akun @arnanda.frw.

"Bobotoppp josss opa (tertawa)," tulis akun @syahroniahmad8.

"Kamanaaa atuh bobotopp (tertawa)," tulis akun @mayaaspia22.

"Bobotop wkwkwk," tulis akun @illhaam107.

"Huahahaha," tulis akun @endangsuryana139.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Fabianus Riyan Adhitama
Sumber : instagram.com/persib_official
REKOMENDASI HARI INI

Final China Masters 2024 - Sabar/Reza Hentikan Raja Terakhir, Lawannya Permalukan 3 Eks Ganda Putra No 1

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Atlético Madrid
14
29
3
Real Madrid
12
27
4
Villarreal
12
24
5
Girona
14
21
6
Mallorca
14
21
7
Osasuna
13
21
8
Athletic Club
13
20
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X