Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Mengejutkan, Ini Pekerjaan Sampingan Sergio van Dijk Setelah Hengkang dari Persib Bandung

By Katarina Erlita Candrasari - Jumat, 23 Februari 2018 | 19:10 WIB
Striker Persib Bandung, Sergio van Dijk, saat tiba di mes Persib, Jalan Ahmad Yani, Kota Bandung, Selasa (15/8/2017).
FIFI NOFITA/BOLASPORT.COM
Striker Persib Bandung, Sergio van Dijk, saat tiba di mes Persib, Jalan Ahmad Yani, Kota Bandung, Selasa (15/8/2017).

Sergio van Dijk ternyata mempunyai pekerjaan sampingan setelah memutuskan untuk kembali ke negara kelahirannya, Belanda.

Kontrak Sergio van Dijk bersama Persib Bandung telah berakhir pada 31 Janari 2018 lalu.

Setelah tak diperpanjang kontrak oleh Persib, penyerang berkepala botak itu dikabarkan kembali ke Belanda dan bergabung dengan salah satu klub amatir VV Pelikan-S.

Kamis (23/2/2018), Sergio van Dijk mengunggah sebuah foto melalui media sosial instagram.

Beberapa potong kue bolu gulung tampak berada di hadapan Sergio.

Rupanya di Belanda, pemain naturalisasi Indonesia itu mulai melirik dunia kuliner.

 

A post shared by Sergio van Dijk (@serginhovandijk) on

"Bikin kue rol... mungkin karir baru!!" tulis Sergio van Dijk.

Sontak postingan tersebut mendapat banyak komentar dari netizen.

(Baca Juga: Aksi Penyelamatan Gemilang David de Gea Buat Sandra Olga Terpana!)

@indradoring: "Miss u mamang botak bobotoh @serginhovandijk"

@sangooan: "Kue roll botak kang @serginhovandijk"

@cecep2908: "Bolu gulung eta mah"

@gagan_hudori: "Alih profesi bang jadi tukang kue roll??"

@mokhtri_sutrisno: "Brandnya, Cheese Roll Cake Mang Botax"

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Fabianus Riyan Adhitama
Sumber : instagram.com/serginhovandijk
REKOMENDASI HARI INI

Kepergian Mo Salah dari Liverpool Bikin Internal Barcelona Ribut, Lamine Yamal Bisa Jadi Korban

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
12
31
2
Man City
12
23
3
Chelsea
12
22
4
Arsenal
12
22
5
Brighton
12
22
6
Tottenham
12
19
7
Nottm Forest
12
19
8
Aston Villa
12
19
9
Fulham
12
18
10
Newcastle
12
18
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Athletic Club
14
23
6
Osasuna
14
22
7
Girona
14
21
8
Mallorca
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
13
29
2
Atalanta
13
28
3
Inter
13
28
4
Fiorentina
13
28
5
Lazio
13
28
6
Juventus
13
25
7
Milan
12
19
8
Bologna
12
18
9
Udinese
13
17
10
Empoli
13
16
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136