Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Pemain Persebaya yang Sempat Menuai Kontroversi, Ternyata Miliki Hati Mulia

By Christina Kasih Nugrahaeni - Rabu, 21 Maret 2018 | 12:27 WIB
Bek Persebaya Surabaya, Otavio Dutra, saat tampil melawan PS TNI dalam laga Grup C Piala Presiden, di Stadion Gelora Bung Tomo, Kamis (18/1/2018).
SUCI RAHAYU/BOLASPORT.COM
Bek Persebaya Surabaya, Otavio Dutra, saat tampil melawan PS TNI dalam laga Grup C Piala Presiden, di Stadion Gelora Bung Tomo, Kamis (18/1/2018).

Sempat menuai kontroversi saat bergabung dengan Persebaya Surabaya, Otavio Dutra rupanya memiliki hati mulia.

Pasalnya, Otavio Dutra memiliki kepdulian yang sangat tinggi terkait aksi kemanusiaan.

Dilansir BolaSport.com dari situs emosijiwaku.com, kemuliaan hatinya ditunjukkan dengan menyisihkan pendapatan untuk diberikan kepada yang lebih membutuhkan.

Usut punya usut, aksi sosial tersebut telah ia lakukan selama dua tahun.

"Sudah sekitar dua tahun saya memberi bantuan ke panti asuhan dari gaji saya sendiri, juga dari bonus ketika tim saya menang," kata Dutra kepada emosijiwaku.com.

(Baca Juga: Timnas U-19 Indonesia Vs Timnas U-19 Jepang - Netizen Protes Jumlah Tiket)

Melakukan aksi sosial, sang istri pun turut memberikan dukungan atas apa yang dilakukan oleh Dutra.

"Setelah dua tahun istri saya mau bantu juga. Dari situ kami bikin proyek organisasi kemanusiaan. Teman-teman dari istri saya juga memberikan donasi. Tidak masalah berapa yang mereka beri. Yang penting mereka memberi dari hati," tuturnya.

Bahkan aksi dari Dutra diikuti oleh pemain Persebaya lainnya seperti Ruben Sanadi, Nelson Alom, Feri Pahabol, dan teman-teman eks Persipura Jayapura.


Editor : Taufan Bara Mukti
Sumber : emosijiwaku.com
REKOMENDASI HARI INI

Hasil Liga Inggris - Seru Drama 5 Gol, Liverpool Susah Payah Jinakkan Tim Juru Kunci

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Atlético Madrid
14
29
3
Real Madrid
12
27
4
Villarreal
12
24
5
Girona
14
21
6
Mallorca
14
21
7
Osasuna
13
21
8
Athletic Club
13
20
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X