The Beatles merupakan band yang sempat mengguncang dunia pada masa lalu, bagaimana jika Beatles terlahr kembali pada masa sekarang?
Lihat gaya para pemain Liverpool ini, di antaranya Joe Gomez, Jordan Henderson, Adam Lallana, dan Alex Oxlade-Chamberlain.
Mereka bergaya bak para personil The Beatles, dengan ciri khas pakaian rapi dan potongan rambut khas tahun 60-an.
Liverpool memang kental dengan The Beatles, melebihi sang rival sekota (Everton), Beatles merupakan ikon terbesar kota pelabuhan yang satu ini.
(Baca Juga:Gerard Pique Tetap Bangga Meski Dianggap Pengkhianat Negara)
John Lennon, Paul McCartney, Ringo, dan Harrison mengguncang dunia dengan musiknya di periode 1960-an.
Sementara The Reds dengan Bill Shanky, Kenny Daglish, Kevin Kegegan, Ian Rush dan yang terakhir Steven Gerrard.
The Reds mengguncang Inggris dengan koleksi 5 gelar liga champion, 3 piala UEFA dan piala super eropa.
You'll Never Walk Alone, sebuah lagu yang juga dipopulerkan The Beatles didonasikan untuk amal bagi korban kebakaran stadion di kota Bradford City yang dikenal dengan peristiwa Hillsborough 1898.
Dalam peristiwa Hillsborough, total sebanyak 96 fans Liverpool meninggal dunia.
Sampai saat ini, You'll Never Walk Alone menjadi lagu wajib yang di putar bagi Liverpool pada setiap pertandingan, bahkan sudah menjadi slogan bagi para Liverpudlian.
(Baca Juga: Borussia Dortmund Kedatangan Raja Sprint dari Jamaika)
Editor | : | Fabianus Riyan Adhitama |
Sumber | : | /www.instagram.com/alexoxchamberlain/ |
Komentar