Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

1 Gol Kilat Ini Buktikan Barcelona Tanpa Lionel Messi Bak Sayur Tanpa Garam

By Ananda Lathifah Rozalina - Minggu, 1 April 2018 | 07:24 WIB
Dua pemain Barcelona, Lionel Messi dan Luis Suarez, bersalaman pada pertandingan versus Sevilla di Stadion Ramon Sanchez Pizjuan, pada Sabtu (31/3/2018) atau Minggu dini hari WIB.
CRISTINA QUICLER/AFP
Dua pemain Barcelona, Lionel Messi dan Luis Suarez, bersalaman pada pertandingan versus Sevilla di Stadion Ramon Sanchez Pizjuan, pada Sabtu (31/3/2018) atau Minggu dini hari WIB.

Barcelona baru saja menjalani laga menghadapi Sevilla pada Liga Spanyol pekan ke-30 di Stadion Ramon Sanchez Pizjuan, Sabtu (31/3/2018) atau Minggu dini hari WIB.

Pada laga tandang tersebut, Barcelona mencoba menyimpan Lionel Messi di bangku cadangan pada babak pertama.

Tanpa Messi, Barcelona masih gagal menorehkan gol dan justru tertinggal pada babak pertama.

Dua kali gawang Marc-Andre ter Stegen terbobol oleh pemain Sevilla,Franco Vazquez (36') dan Luis Muriel (50').

(Baca juga : 10 Potret Seksi Sally Adelia, Presenter Olahraga Cantik yang Sanggup Bikin Jantung Berdetak Tak Karuan)

Tertinggal di babak pertama, pelatih Barcelona, Ernesto Valverde memilih memasukkan Lionel Messi pada menit ke 58.

Usai sang megabintang masuk lapangan, Barcelona kembali menekan Sevilla dan berhasil menyusul satu gol lewat Luis Suarez di menit ke 88'.

Selang satu menit kemudian, Lionel Messi juga mencetak gol dan membuat kedudukan Barcelona menyamakan kedudukan menjadi 2-2.

 

A post shared by Leo Messi (@leomessi) on

Skor imbang ini pun bertahan hingga peluit pertandingan berakhir.

Hasil ini seolah membuktikan jika Messi adalah pemain vital yang perannya sulit digantikan.

Ibaratnya, Messi adalah garam di sayur ramuan Ernesto Valverde yang bernama Barcelona.


Editor : Muhammad Shofii
Sumber : BolaSport.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
16
39
2
Chelsea
17
35
3
Arsenal
17
33
4
Nottm Forest
17
31
5
Bournemouth
17
28
6
Aston Villa
17
28
7
Man City
17
27
8
Newcastle
17
26
9
Fulham
17
25
10
Brighton
17
25
Klub
D
P
1
Persebaya
16
37
2
Persib
15
35
3
Persija Jakarta
16
28
4
PSM
16
27
5
Borneo
16
26
6
Dewa United
16
25
7
Arema
16
25
8
Bali United
15
24
9
Persik
16
24
10
Persita
16
24
Klub
D
P
1
Atlético Madrid
18
41
2
Real Madrid
18
40
3
Barcelona
19
38
4
Athletic Club
19
36
5
Villarreal
18
30
6
Mallorca
19
30
7
Real Sociedad
18
25
8
Girona
18
25
9
Real Betis
18
25
10
Osasuna
18
25
Klub
D
P
1
Atalanta
17
40
2
Napoli
17
38
3
Inter
15
34
4
Lazio
17
34
5
Fiorentina
15
31
6
Juventus
17
31
7
Bologna
16
28
8
Milan
16
26
9
Udinese
16
20
10
Roma
17
19
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
508
2
F. Bagnaia
498
3
M. Marquez
392
4
E. Bastianini
386
5
B. Binder
217
6
P. Acosta
215
7
M. Viñales
190
8
A. Marquez
173
9
F. Morbidelli
173
10
F. Di Giannantonio
165
Close Ads X