Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Kejam! Karim Benzema Diminta Tinggalkan Real Madrid Setelah Jalani 400 Laga

By Ananda Lathifah Rozalina - Minggu, 1 April 2018 | 14:57 WIB
Penyerang Real Madrid, Karim Benzema, dan rekan-rekannya merayakan gol ke gawang Las Palmas pada laga Liga Spanyol di Stadion de Gran Canaria, Sabtu (31/3/2018).
DESIREE MARTIN / AFP
Penyerang Real Madrid, Karim Benzema, dan rekan-rekannya merayakan gol ke gawang Las Palmas pada laga Liga Spanyol di Stadion de Gran Canaria, Sabtu (31/3/2018).

Penyerang Real Madrid, Karim Benzema, telah menjalani laga 400 laga bersama klub berjuluk Los Blancos tersebut.

Pertandingan teranyar Real Madrid menghadapi Lasa Palmas pada pekan ke-30 Liga Spanyol menjadi laga ke-400 yang dilakonyinya.

Pada laga tersebut Benzema berhasil menyumbang satu gol dari total tiga gol kemenangan Real Madrid.

Tak hanya menyumbang gol, Karim Benzema juga mendapatkan kejutan di ruang ganti.

(Baca juga : Hansamu Yama Unggah Potret Wanita di Malam Minggu, Mungkinkah Sudah Move On?)

Para pemain Real Madrid berfoto bersama rekan setimnya dengan jersey bertuliskan "400".

Namun, kala mengunggah momen perayaan laga ke-400 tersebut, Karim justru menerima komentar tak menyenangkan dari netizen.

Pasalnya, Karim Benzema justru diminta meninggalakan Real Madrid karena dianggap kurang produktif dalam hal gol.

Dilansir Bolasport.com dari Transfermarkt.com, dalam 400 laga yang dijalani sebelumnya, Karim Benzema berhasil menyumbang 190 gol dan 114 assist.

 

A post shared by Karim Benzema (@karimbenzema) on

"Hilanglah Karim," tulis akun @kamyar.baghaei.


Editor : Taufan Bara Mukti
Sumber : instagram.com/karimbenzema
REKOMENDASI HARI INI

Valentino Rossi Sekarang Beri Tahu Para Pembalapnya: Lihat Marc Marquez, Kita Harus Mempermudah Francesco Bagnaia

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Persebaya
7
17
2
Borneo
7
15
3
Bali United
7
14
4
Persib
7
13
5
PSM
7
12
6
Persik
7
11
7
Persita
7
11
8
Persija Jakarta
7
9
9
PSBS Biak Numfor
7
9
10
Arema
7
9
Klub
D
P
1
Barcelona
8
21
2
Real Madrid
8
18
3
Atlético Madrid
8
16
4
Villarreal
8
15
5
Athletic Club
8
14
6
Mallorca
8
14
7
Osasuna
8
14
8
Real Betis
8
12
9
Rayo Vallecano
8
10
10
Celta Vigo
8
10
Klub
D
P
1
Napoli
6
13
2
Juventus
6
12
3
Milan
6
11
4
Inter
6
11
5
Torino
6
11
6
Empoli
6
10
7
Lazio
6
10
8
Udinese
6
10
9
Roma
6
9
10
Como
6
8
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
312
2
F. Bagnaia
305
3
M. Marquez
259
4
E. Bastianini
250
5
B. Binder
161
6
P. Acosta
152
7
M. Viñales
139
8
A. Espargaro
119
9
F. Di Giannantonio
119
10
A. Marquez
114
Close Ads X