Mengingat bahwa BetVictor merupakan mitra bisnis klub, hal yang dilakukan staf tersebut dapat merusak hubungan baik klub dan sponsor.
Juru bicara BetVictor mengungkapkan bahwa pihaknya telah meminta maaf atas kejadian itu.
Perwakilan BetVictor juga menyampaikan tweet tersebut yang diunggah pada akun Twitter pribadi staf tanpa sepengetahuan pihak sponsor.
Dia juga mengatakan kejadian ini sedang diselidiki secara internal oleh BetVictor.
(Baca Juga: Jadwal Lengkap Piala Dunia 2018, Awal dan Akhir di Moskwa)
Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik
channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P
Editor | : | Muhammad Shofii |
Sumber | : | Dailymail.co.uk |
Komentar