Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Eks Kapten Manchester United Sebut Manchester City Belum Layak Jadi Tim Elite

By Lariza Oky Adisty - Kamis, 12 April 2018 | 18:31 WIB
Reaksi striker Manchester City, Sergio Aguero (tengah) dalam partai Liga Champions lawan Liverpool FC di Etihad Stadium, Manchester, 10 April 2018. Man City kalah dalam dua pertemuan dari Liverpool dan gagal melaju ke babak semifinal.
ANTHONY DEVLIN / AFP
Reaksi striker Manchester City, Sergio Aguero (tengah) dalam partai Liga Champions lawan Liverpool FC di Etihad Stadium, Manchester, 10 April 2018. Man City kalah dalam dua pertemuan dari Liverpool dan gagal melaju ke babak semifinal.

Mantan kapten Manchester United, Roy Keane, menilai rival sekota klubnya, Manchester City, belum bisa dikategorikan sebagai salah satu tim hebat Eropa.

Manchester City menelan tiga kekalahan beruntun dalam kurun waktu dua pekan terakhir.

Mereka takluk 0-3 dari 1-2 dari Liverpool pada dua leg perempat final Liga Champions, serta kalah 2-3 dari Manchester United pada lanjutan Liga Inggris.


Bek Manchester United, Chris Smalling, merayakan gol yang ia cetak ke gawang Manchester City di ajang Liga Inggris di Stadion Etihad, Manchester, Sabtu (7/4/2018). ( BEN STANSALL/AFP )

(Baca Juga: Barcelona Tumbang, Lionel Messi Salahkan Pemain Incaran Manchester United)

Roy Keane menilai kekalahan tersebut membuktikan bahwa Manchester City belum membuktikan kapasitas mereka sebagai tim besar.

"Ada banyak pembicaraan soal Manchester City sebagai tim yang hebat. Pertandingan melawan Liverpool adalah tamparan kenyataan, mereka butuh membuktikan banyak hal sebelum ingin disebut tim hebat," kata Keane, dilansir BolaSport.com dari Mirror.

Meski mengalami kekalahan tiga kali berturut-turut, Manchester City berpeluang besar memastikan diri menjadi juara Liga Inggris musim 2017-2018.

Syaratnya, tim asuhan Pep Guardiola ini harus menang atas Tottenham Hotspur pada pertandingan hari Sabtu (14/4/2018) di Stadion Wembley, London, Inggris.

(Baca Juga: 2018 Menjadi Tahun Terbaik Cristiano Ronaldo, Ballon d'Or Lagi?)

Di sisi lain, Keane memuji musuh berat Manchester United, Liverpool, karena sukses menjinakkan Manchester City.

"Pertahanan Liverpool sudah jauh membaik selama beberapa bulan terakhir. Saya rasa Anda harus memberi kredit kepada manajer dan pemain untuk hal tersebut," ucap Keane.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Kautsar Restu Yuda
Sumber : mirror.co.uk
REKOMENDASI HARI INI

Tradisi Unik Gelandang Timnas Indonesia Thom Haye Saat Tiba di Jakarta

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
12
31
2
Man City
12
23
3
Chelsea
12
22
4
Arsenal
12
22
5
Brighton
12
22
6
Tottenham
12
19
7
Nottm Forest
12
19
8
Aston Villa
12
19
9
Fulham
12
18
10
Newcastle
12
18
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Athletic Club
14
23
6
Osasuna
14
22
7
Girona
14
21
8
Mallorca
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
13
29
2
Atalanta
13
28
3
Inter
13
28
4
Fiorentina
13
28
5
Lazio
13
28
6
Juventus
13
25
7
Milan
12
19
8
Bologna
12
18
9
Udinese
13
17
10
Empoli
13
16
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136