Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Deja Vu! Ternyata Olivier Girud Sudah Dua Kali Bikin Southampton Patah Hati Musim Ini

By Tomy Kartika Putra - Sabtu, 14 April 2018 | 21:52 WIB
Penyerang Chelsea, Olivier Giroud, merayakan golnya ke gawang Southampton dalam partai Liga Inggris di Stadion St Mary's, Southampton, 14 April 2018.
GLYN KIRK / AFP
Penyerang Chelsea, Olivier Giroud, merayakan golnya ke gawang Southampton dalam partai Liga Inggris di Stadion St Mary's, Southampton, 14 April 2018.

Olivier Giroud masuk pada menit ke-61 dan langsung mencetak dua gol dalam delapan menit. Chelsea sukses membawa pulang tiga poin dari markas Southampton.

Chelsea bertandang ke markas Southampton dalam lanjutan Liga Inggris pada Sabtu, (14/4/2018).

Southampton sempat unggul dua gol berkat sumbangan gol dari Dusan Tadic (21') dan Jan Bednarek (60').

(Baca juga: Bomber Tajam Atletico Madrid Terancam Absen Kontra Arsenal di Liga Europa)

Chelsea mengalami kebuntuan untuk menembus kuatnya pertahanan tuan rumah.

Usaha menyerang Chelsea yang dimotori oleh Willian dan Eden Hazard masih tumpul untuk mengejar ketinggalan dua gol.

Beruntung bagi Chelsea, juru taktik Antonio Conte memutuskan memasukkan Olivier Giroud untuk menggantikan Alvaro Morata pada menit 61.

Tak butuh waktu lama, pemain internasional Prancis ini langsung membawa angin segar bagi The Blues.


Penyerang Chelsea, Olivier Giroud, merayakan golnya ke gawang Southampton dalam partai Liga Inggris di Stadion St Mary's, Southampton, 14 April 2018.(GLYN KIRK / AFP)

Gol tersebut berhasil mengangkat moral pasukan Antonio Conte sehingga Eden Hazard berhasil merobek jala gawang Southampton yang dijaga Alex McCarthy lima menit berselang.


Editor : Taufan Bara Mukti
Sumber : BolaSport.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
20
47
2
Nottm Forest
21
41
3
Arsenal
20
40
4
Chelsea
21
37
5
Newcastle
20
35
6
Man City
21
35
7
Bournemouth
21
34
8
Aston Villa
20
32
9
Fulham
21
30
10
Brentford
21
28
Klub
D
P
1
Persib
18
40
2
Persebaya
18
37
3
Persija Jakarta
18
34
4
Persik
18
30
5
Persita
18
30
6
Dewa United
18
28
7
Arema
18
28
8
Bali United
18
28
9
PSM
17
27
10
Borneo
17
26
Klub
D
P
1
Atlético Madrid
19
44
2
Real Madrid
19
43
3
Barcelona
19
38
4
Athletic Club
19
36
5
Villarreal
19
30
6
Mallorca
19
30
7
Real Sociedad
19
28
8
Girona
19
28
9
Rayo Vallecano
19
25
10
Real Betis
19
25
Klub
D
P
1
Napoli
20
47
2
Inter
18
43
3
Atalanta
20
43
4
Lazio
20
36
5
Juventus
20
34
6
Fiorentina
19
32
7
Milan
19
31
8
Bologna
18
29
9
Udinese
20
26
10
Roma
20
24
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
508
2
F. Bagnaia
498
3
M. Marquez
392
4
E. Bastianini
386
5
B. Binder
217
6
P. Acosta
215
7
M. Viñales
190
8
A. Marquez
173
9
F. Morbidelli
173
10
F. Di Giannantonio
165
Close Ads X