Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Berapa Pelatih yang Bisa Finis di Depan Pep Guardiola Sejak 2008?

By Firzie A. Idris - Senin, 16 April 2018 | 00:37 WIB
Ekspresi pelatih Manchester City, Pep Guardiola, pada laga penentuan babak 16 besar Liga Champions di Stadion Emirates, Rabu (8/3/2018) waktu setempat.
Oli SCARFF / AFP
Ekspresi pelatih Manchester City, Pep Guardiola, pada laga penentuan babak 16 besar Liga Champions di Stadion Emirates, Rabu (8/3/2018) waktu setempat.

Manchester City menjadi juara Liga Inggris setelah rival mereka, Manchester United, tumbang 0-1 kontra West Brom pada Minggu (15/4/2018).

Pep Guardiola membawa Manchester City juara dengan lima laga tersisa.

Koleksi 87 angka dari 33 laga milik Manchester City kini secara matematis tak bisa lagi dikejar oleh Manchester United.

Artinya, Guardiola menjadi pelatih terdepan di Liga Inggris musim ini.

Mengingat pelatih berkepala plontos itu punya kebiasaan untuk memenangi gelar liga sejak debut melatihnya pada 2008-2009, menarik melihat siapa saja yang bisa finish di depan Pep Guardiola di liga sepanjang ia menjadi pelatih.

Jawabannya adalah hanya segelintir, lebih tepatnya tiga orang.

(Baca Juga: Rafael Benitez, Raja Kemenangan Tanpa Penguasaan Bola)

Seperti dilansir Bolasport.com dari Sky Sports, dua di antaranya adalah Antonio Conte (Chelsea) dan Mauricio Pochettino (Tottenham) yang finish di atas Guardiola di Liga Inggris musim lalu.

Jarak Conte dengan Guardiola pun jauh musim lalu, Conte membawa Chelsea juara Inggris dengan 93 poin sementara Guardiola finis dengan 78 poin pada musim pertamanya di Liga Inggris.

Saat menangani Barcelona, Guardiola hanya pernah diungguli oleh Jose Mourinho saat Mou menukangi Real Madrid pada 2011-2012.

Ketika itu, Pep Guardiola tertinggal 8 poin dari Madrid yang menggondol 100 poin untuk menjuarai Liga Spanyol.

Bersama FC Bayern Muenchen, Guardiola selalu finish terdepan di Liga Jerman selama tiga tahun menakhodai kubu Bavaria.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Firzie A. Idris
Sumber : SkySports.com
REKOMENDASI HARI INI

Hasil Final China Masters 2024 - Kegilaan An Se-young Tuntas dengan Teriakan Juara, Underdog Tuan Rumah Merana

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Atlético Madrid
14
29
3
Real Madrid
12
27
4
Villarreal
12
24
5
Girona
14
21
6
Mallorca
14
21
7
Osasuna
13
21
8
Athletic Club
13
20
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X