Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

David De Gea dan Para Kiper Manchester United dengan Catatan 100 Clean Sheet

By Thoriq Az Zuhri Yunus - Senin, 18 September 2017 | 11:12 WIB
Kiper Manchester United, David De Gea, merayakan gol United ke gawang Everton dalam laga semifinal Piala FA kontra Everton di Wembley, London, Inggris, 23 April 2016.
ADRIAN DENNIS/AFP
Kiper Manchester United, David De Gea, merayakan gol United ke gawang Everton dalam laga semifinal Piala FA kontra Everton di Wembley, London, Inggris, 23 April 2016.

Manchester United berhasil menang besar dengan skor 4-0 saat menjamu Everton pada laga pekan kelima Liga Inggris, Minggu (17/9/2017).

Gawang David De Gea kembali tak kebobolan, setelah sebelumnya juga belum kemasukan gol pada tiga dari empat pertandingan awal Liga Inggris.

Dengan hasil itu, De Gea kini sudah 100 kali menjaga gawangnya tetap bersih dalam sebuah pertandingan atau lebih dikenal dengan sebutan clean sheet.

Sejak datang ke tim berjuluk Setan Merah pada 2011, kiper asal Spanyol tersebut sudah tampil pada 276 pertandingan, 100 di antaranya dilalui De Gea tanpa kebobolan.

Jumlah ini memang masih jauh dari torehan kiper legendaris United, Peter Schmeichel, yang mencatatkan 180 kali clean sheet sepanjang kariernya di Old Trafford.

De Gea menempati urutan kelima kiper Setan Merah dengan jumlah clean sheet terbanyak di bawah Schmeichel, Alex Stepney (175 clean sheet), Gary Bailey (161), dan Edwin van Der Sar (135).

Namun dengan usia De Gea yang baru menginjak angka 26 tahun, masih banyak waktu bagi kiper utama timnas Spanyol ini untuk melampaui catatan para pendahulunya.

Sebagai perbandingan, Schmeichel bertahan di Setan merah hingga usia 36 tahun sedangkan Van Der Sar bisa bermain di Old Trafford hingga berumur 40 tahun.

Jika De Gea memutuskan untuk tak pindah dan tetap berada di United, bukan tak mungkin ia akan menjadi kiper dengan catatan clean sheet terbanyak di Manchester United dalam beberapa musim ke depan.

Berikut ini lima kiper dengan catatan clean sheet terbanyak bagi Manchester United:


Editor : Husen Sanusi
Sumber : twitter.com/ManUtd_ID

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
16
39
2
Chelsea
17
35
3
Arsenal
17
33
4
Nottm Forest
17
31
5
Bournemouth
17
28
6
Aston Villa
17
28
7
Man City
17
27
8
Newcastle
17
26
9
Fulham
17
25
10
Brighton
17
25
Klub
D
P
1
Persebaya
16
37
2
Persib
15
35
3
Persija Jakarta
16
28
4
PSM
16
27
5
Borneo
16
26
6
Dewa United
16
25
7
Arema
16
25
8
Bali United
15
24
9
Persik
16
24
10
Persita
16
24
Klub
D
P
1
Atlético Madrid
18
41
2
Real Madrid
18
40
3
Barcelona
19
38
4
Athletic Club
19
36
5
Villarreal
18
30
6
Mallorca
19
30
7
Real Sociedad
18
25
8
Girona
18
25
9
Real Betis
18
25
10
Osasuna
18
25
Klub
D
P
1
Atalanta
17
40
2
Napoli
17
38
3
Inter
16
37
4
Lazio
17
34
5
Fiorentina
16
31
6
Juventus
17
31
7
Bologna
16
28
8
Milan
16
26
9
Udinese
17
23
10
Roma
17
19
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
508
2
F. Bagnaia
498
3
M. Marquez
392
4
E. Bastianini
386
5
B. Binder
217
6
P. Acosta
215
7
M. Viñales
190
8
A. Marquez
173
9
F. Morbidelli
173
10
F. Di Giannantonio
165
Close Ads X