Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Jose Mourinho Dipecat dari Jabatan Pelatih Manchester United jika Lakukan Hal Ini

By Tomy Kartika Putra - Minggu, 12 Agustus 2018 | 15:38 WIB
Pelatih Manchester United, Jose Mourinho (kiri), memberikan instruksi di samping Luke Shaw dalam laga Liga Inggris kontra Leicester City di Stadion Old Trafford, Manchester pada 10 Agustus 2018.
OLI SCARFF/AFP
Pelatih Manchester United, Jose Mourinho (kiri), memberikan instruksi di samping Luke Shaw dalam laga Liga Inggris kontra Leicester City di Stadion Old Trafford, Manchester pada 10 Agustus 2018.

Jose Mourinho akan kehilangan pekerjaannya sebagai pelatih Manchester United jika dia terus membuat jengkel para pemain Setan Merah.  

Pernyataan diatas keluar dari mulut legenda sepak bola Inggris, Alan Shearer, dilansir BolaSport.com dari Express.

Jose Mourinho mendapat banyak kritikan sejak pertama kali menginjakkan kaki di Manchester United dari Chelsea pada tahun 2016.

Pelatih asal Portugal ini gagal mendatangkan satu pun trofi ke Old Trafford pada musim lalu.

Dia juga sempat dikabarkan mempunyai hubungan yang kurang harmonis dengan Paul Pogba dan Luke Shaw beberapa bulan lalu.

(Baca juga: Marcos Rojo Tinggalkan Manchester United untuk Raksasa Turki?)

Meskipun demikian, dua pemain di atas berhasil mencetak semua gol kemenangan 2-1 Setan Merah atas Leicester City di laga pembuka Liga Inggris pada Jumat (10/8/2018).

Mantan pelatih Inter Milan dan Real Madrid ini kerap kali memberikan evaluasi pedas kepada para pemainnya sepanjang turnamen pramusim di Amerika Serikat.

(Baca juga: Gennaro Gattuso: Kami Tidak Bisa Maju Jika Hanya Bergantung kepada Higuain)


Mantan pesepak bola Inggris, Alan Shearer, berpose dengan medali Commander of the Order of the British Empire (CBE), dari Kerajaan Britania Raya di Buckingham Palace, London, Inggris, pada 6 Desember 2016.(JOHN STILLWELL / POOL / AFP)

Hal itu membuat Alan Shearer yakin bahwa Mourinho cepat atu lambat akan dipecat dari kursi kepelatihan Man United jika terus mengkritik penampilan pemainnya.

"Ketika pertama kali di datang ke Liga Inggris, Anda bisa lihat Mourinho tampak bahagia dan murah senyum. Namun kini, anda bisa lihat dia berubah menjadi lebih menggerutu dan pemarah," ucap Shearer dilansir BolaSport.com dari Express.

"Kita telah melihat bersama, dia memperlakukan hal itu kepada pemain di Chelsea dan Real Madrid dan hanya ada satu hal yang terjadi. Jika dia tetap membuat jengkel pemainnya, maka dia akan kehilangan pekerjaan. Para pemain bisa medesak dia dipecat, bukan karena dia tidak bisa menang," tuturnya.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Taufan Bara Mukti
Sumber : express.co.uk
REKOMENDASI HARI INI

Seperti Valentino Rossi ke Jorge Lorenzo Dulu, Marc Marquez Beri Panggung ke Pecco Bagnaia untuk Pimpin Ducati Lebih Dulu

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
12
31
2
Man City
12
23
3
Chelsea
12
22
4
Arsenal
12
22
5
Brighton
12
22
6
Tottenham
12
19
7
Nottm Forest
12
19
8
Aston Villa
12
19
9
Fulham
12
18
10
Newcastle
12
18
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Athletic Club
14
23
6
Osasuna
14
22
7
Girona
14
21
8
Mallorca
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
13
29
2
Atalanta
13
28
3
Inter
13
28
4
Fiorentina
13
28
5
Lazio
13
28
6
Juventus
13
25
7
Milan
12
19
8
Bologna
12
18
9
Udinese
13
17
10
Empoli
13
16
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136