Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Yel-yel untuk Romelu Lukaku Ini Diprotes, Kenapa Ya?

By Lariza Oky Adisty - Selasa, 19 September 2017 | 16:29 WIB
Selebrasi penyerang Manchester United, Romelu Lukaku, setelah mencetak gol ke gawang Everton dalam partai Liga Inggris di Old Trafford, Minggu (17/9/2017).
OLI SCARFF/AFP
Selebrasi penyerang Manchester United, Romelu Lukaku, setelah mencetak gol ke gawang Everton dalam partai Liga Inggris di Old Trafford, Minggu (17/9/2017).

Grup anti-diskriminasi asal Inggris, Kick It Out, meminta Manchester United menghentikan yel-yel fans (fanchant) yang mengandung stereotip rasial terhadap penyerang asal Belgia, Romelu Lukaku.

Yel-yel untuk Romelu Lukaku tersebut berisi kata-kata soal bagian tubuh penyerang asal Belgia tersebut.

Kick It Out menilai yel-yel tersebut ofensif dan bernada diskriminatif.

"Tidak ada alasan untuk membenarkan stereotip rasial, termasuk ketika niatnya adalah menunjukkan dukungan kepada pemain," demikian bunyi pernyataan Kick It Out.

Terpopuler: Bangga Timnas U-19! Egy Maulana Vikri Masuk Buku Sejarah Piala AFF U-18

 

Mereka pun meminta pihak Manchester United melarang suporter mereka menyanyikan lagu itu.

Kick It Out bukan satu-satunya yang menentang yel-yel tersebut.

Salah satu blog suporter Manchester United, The Republik of Mancunia, juga berpendapat sama.

"Yel-yel itu mengandung stereotip murahan dan menghina, yang seharusnya sudah tidak punya tempat di era modern," tulis Scott Patterson, salah satu editor blog tersebut.

Baca Juga: Daftar Pencetak Gol Terbanyak Liga Inggris - Romelu Lukaku Tak Lagi Sendirian di Puncak

 

Patterson menilai kalau yel-yel tersebut justru merendahkan kualitas Lukaku.

"Manchester United punya penyerang berbakat yang sedang memimpin daftar pencetak gol terbanyak di liga. Namun, yel-yel tersebut justru hanya mengglorifikasi anggota tubuhnya," kata Patterson.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Dimas Wahyu Indrajaya
Sumber : bbc.co.uk
REKOMENDASI HARI INI

Hasil Liga Champions - Lawan Tinggal 10 Orang, AC Milan Menang dengan Skor Ketat

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
12
31
2
Man City
12
23
3
Chelsea
12
22
4
Arsenal
12
22
5
Brighton
12
22
6
Tottenham
12
19
7
Nottm Forest
12
19
8
Aston Villa
12
19
9
Fulham
12
18
10
Newcastle
12
18
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Athletic Club
14
23
6
Osasuna
14
22
7
Girona
14
21
8
Mallorca
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
13
29
2
Atalanta
13
28
3
Inter
13
28
4
Fiorentina
13
28
5
Lazio
13
28
6
Juventus
13
25
7
Milan
12
19
8
Bologna
12
18
9
Udinese
13
17
10
Empoli
13
16
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136