Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Manchester United Vs Tottenham Hotspur - Sama Kuat dan Efektif di Babak Pertama

By Wisnu Nova Wistowo - Minggu, 22 April 2018 | 00:16 WIB
Pemain Manchester United, Alexis Sanchez, melakukan selebrasi setelah mencetak gol ke gawang Tottenham Hotspur pada laga semifinal Piala FA di Stadion Wembley, Sabtu (21/4/2018) waktu setempat.
GLYN KIRK/AFP
Pemain Manchester United, Alexis Sanchez, melakukan selebrasi setelah mencetak gol ke gawang Tottenham Hotspur pada laga semifinal Piala FA di Stadion Wembley, Sabtu (21/4/2018) waktu setempat.

Partai semifinal Piala FA antara Manchester United kontra Tottenham Hotspur masih sama kuat dan efektif di babak pertama. Kedua tim untuk sementara bermain imbang 1-1.

Tottenham Hotspur lebih dulu membuka keunggulan lewat gol yang dicetak Dele Alli pada menit ke-11, Manchester United berhasil membuat gol balasan lewat gol Alexis Sanchez (24').

Pertandingan dimulai dengan tempo yang tidak terlalu tinggi karena dalam 10 menit pertama tidak ada peluang jelas bisa didapatkan kedua tim.

Namun, di kesempatan pertama Tottenham membuat peluang, langsung berujung gol.

Ya, pada menit ke-11 berawal dari umpan silang Christian Eriksen, Dele Alli mengonversinya menjadi gol dengan tendangan kaki kiri dari jarak dekat.


Gelandang Tottenham Hotspur, Dele Alli, melakukan selebrasi bersama rekan setimnya setelah mencetak gol ke gawang Manchester United pada laga semifinal Piala FA di Stadion Wembley, Sabtu (21/4/2018) waktu setempat.(BEN STANSALL/AFP)

Sontak, gol itu meningkatkan tempo permainan. Man United pun memperlihatkan upaya lebih agresif agar bisa membuat gol balasan.

Pada menit ke-24, lewat umpan silang yang dilepaskan Paul Pogba, Alexis Sanchez sukses memenangi duel bola udara dan sundulannya membuat bola merangsek masuk ke gawang Michel Vorm.

(Baca Juga: Gabriel Jesus Dkk Akan Digembleng agar Tetap Tampil Ngotot Kontra Swansea City)

Kedua tim terbilang bermain efektif di babak pertama. Berdasarkan catatan BolaSport.com, tim berjulukan The Red Devils bisa mencetak gol dari dua peluang jitu yang didapat, sedangkan gol Dele Alli merupakan satu-satunya peluang tepat sasaran yang didapatkan Tottenham.

Manchester United 1-1 Tottenham Hotspur (Alexis Sanchez 24' - Dele Alli 11')

Manchester United: 1-David de Gea; 25-Antonio Valencia, 12-Chris Smalling, 4-Phil Jones, 18-Ashley Young; 21-Ander Herrera, 31-Nemanja Matic, 6-Paul Pogba; 14-Jesse Lingard, 7-Alexis Sanchez, 9-Romelu Lukaku

Manajer: Jose Mourinho

Tottenham Hotspur: 13-Michel Vorm; 2-Kieran Trippier, 6-Davinson Sanchez, 5-Jan Vertonghen, 33-Ben Davies; 15-Eric Dier, 19-Mousa Dembele; 23-Christian Eriksen, 20-Dele Alli, 7-Son Heung-min; 10-Harry Kane

Manajer: Mauricio Pochettino

Wasit: Anthony Taylor

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Dimas Wahyu Indrajaya
Sumber : BolaSport.com
REKOMENDASI HARI INI

Target Ketum PSSI Erick Thohir Buat Timnas Indonesia di ASEAN Cup 2024

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X