Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Komentar Pep Guardiola soal Persaingan De Bruyne dan Mo Salah Menjadi Pemain Terbaik Liga Inggris 2017-2018

By Verdi Hendrawan - Senin, 23 April 2018 | 03:12 WIB
Ilustrasi Mohamed Salah dan Kevin De Bruyne
BOLASPORT.COM
Ilustrasi Mohamed Salah dan Kevin De Bruyne

Manajer Manchester City, Pep Guardiola, memberikan komentarnya terkait persaingan antara Kevin De Bruyne dan Mohamed Salah untuk memenangi gelar Pemain Terbaik Liga Inggris 2017-2018.

Pada sepanjang Liga Inggris musim 2017-2018, Kevin De Bruyne tampil sangat konsisten sebagai ruh permainan Manchester City.

Hampir tidak pernah terlihat pemain berusia 26 tahun itu mengalami performa buruk di Liga Inggris hingga berhasil mengantarkan Manchester City menjadi juara saat mereka masih menyisakan lima pertandingan.

Jika dilihat dari kontribusi nyata, De Bruyne berhasil mencetak delapan gol dan 15 assist dari 34 laga di Liga Inggris.

(Baca Juga: Giroud dan Morata Cetak Gol, Chelsea Tantang Manchester United di Final Piala FA)

Hal tersebut membuat De Bruyne menjadi salah satu kandidat kuat untuk menyabet gelar Premier League Player of the Year atau Pemain Terbaik Liga Inggris 2017-2018.

Dalam perburuan gelar tersebut, De Bruyne bersaing dengan penyerang Liverpool yang tengah menjadi fenomena di Liga Inggris, Mohamed Salah.

Penyerang asal Mesir berusia 25 tahun itu sukses mencetak 31 gol dari 33 laga Liga Inggris.

Bukan hanya karena bagian dari skuat Manchester City, Pep Guardiola menilai Kevin De Bruyne lebih pantas untuk menyabet gelar sebagai pemain terbaik karena memang tidak ada pemain yang lebih hebat dari gelandang asal Belgia itu di sepanjang Liga Inggris 2017-2018.

(Baca Juga: Cetak 3 Gol Jelang Laga Berakhir, Arsenal Hancurkan West Ham United di Stadion Emirates)


Editor : Dimas Wahyu Indrajaya
Sumber : bbc.co.uk
REKOMENDASI HARI INI

Pelatih Terkesan Ganda Putra No.1 Malaysia Lolos BWF World Tour Finals 2024 di Detik Terakhir, Berjuang dari Patah Tulang Jari Kaki

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
12
31
2
Man City
12
23
3
Chelsea
12
22
4
Arsenal
12
22
5
Brighton
12
22
6
Tottenham
12
19
7
Nottm Forest
12
19
8
Aston Villa
12
19
9
Fulham
12
18
10
Newcastle
12
18
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Athletic Club
14
23
6
Osasuna
14
22
7
Girona
14
21
8
Mallorca
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
13
29
2
Atalanta
13
28
3
Inter
13
28
4
Fiorentina
13
28
5
Lazio
13
28
6
Juventus
13
25
7
Milan
12
19
8
Bologna
12
18
9
Udinese
13
17
10
Empoli
13
16
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136