Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Tampil Buruk, Paul Pogba Tetap Jadi Penampil Terbaik di Manchester United

By Thoriq Az Zuhri Yunus - Senin, 20 Agustus 2018 | 10:40 WIB
               Gelandang Manchester United, Paul Pogba, merayakan gol ke gawang Man City di ajang Liga Inggris di Stadion Etihad, Manchester, Sabtu (7/4/2018).
BEN STANSALL/AFP
Gelandang Manchester United, Paul Pogba, merayakan gol ke gawang Man City di ajang Liga Inggris di Stadion Etihad, Manchester, Sabtu (7/4/2018).

Bertindak sebagai kapten, Paul Pogba tak bisa menyelamatkan Manchester United dari kekalahan saat bertandang ke maskas Brighton & Hove Albion pada laga Liga Inggris pekan kedua musim 2018-2019.

Bermain di Stadion Amex, Minggu (19/8/2018), Manchester United harus rela menelan kekalahan dengan skor 2-3 dari Brighton and Hove Albion.

Meski punya penguasaan bola hingga 67 persen, nyatanya tim asuhan Jose Mourinho harus rela pulang dengan tangan hampa.

Salah satu pemain yang mendapat kritikan akibat performa di laga tersebut adalah Paul Pogba.

(Baca juga: Benarkah Wasit Premier League Mundur karena Skandal Video Seks yang Mengerikan?)

Bertindak sebagai kapten tim, Pogba mengawal lini tengah tim berjuluk Setan Merah bersama dengan Fred dan Andreas Pereira.

Statistik menunjukkan bagaimana buruknya permainan Pogba pada laga tersebut.

Ia salah melakukan umpan 15 kali, yang terbanyak dibanding para pemain Manchester United yang lain.

Begitu juga dengan enam pelanggaran yang ia buat, lebih banyak dari rekan-rekannya.


Editor : Kautsar Restu Yuda
Sumber : bbc.co.uk

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
16
39
2
Chelsea
17
35
3
Arsenal
17
33
4
Nottm Forest
17
31
5
Bournemouth
17
28
6
Aston Villa
17
28
7
Man City
17
27
8
Newcastle
17
26
9
Fulham
17
25
10
Brighton
17
25
Klub
D
P
1
Persebaya
16
37
2
Persib
15
35
3
Persija Jakarta
16
28
4
PSM
16
27
5
Borneo
16
26
6
Dewa United
16
25
7
Arema
16
25
8
Bali United
15
24
9
Persik
16
24
10
Persita
16
24
Klub
D
P
1
Atlético Madrid
18
41
2
Real Madrid
18
40
3
Barcelona
19
38
4
Athletic Club
19
36
5
Villarreal
18
30
6
Mallorca
19
30
7
Real Sociedad
18
25
8
Girona
18
25
9
Real Betis
18
25
10
Osasuna
18
25
Klub
D
P
1
Atalanta
17
40
2
Napoli
17
38
3
Inter
15
34
4
Lazio
17
34
5
Fiorentina
15
31
6
Juventus
17
31
7
Bologna
16
28
8
Milan
16
26
9
Udinese
16
20
10
Roma
17
19
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
508
2
F. Bagnaia
498
3
M. Marquez
392
4
E. Bastianini
386
5
B. Binder
217
6
P. Acosta
215
7
M. Viñales
190
8
A. Marquez
173
9
F. Morbidelli
173
10
F. Di Giannantonio
165
Close Ads X