Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Manchester United Vs Crystal Palace - Setan Merah Berpeluang Samai Rekor 20 Tahun Lalu

By Sri Mulyati - Sabtu, 30 September 2017 | 15:13 WIB
Kiper Manchester United, David De Gea, beraksi dalam laga Liga Inggris kontra Southampton di Stadion St. Mary's, Southampton, pada 23 September 2017.
GLYN KIRK/AFP
Kiper Manchester United, David De Gea, beraksi dalam laga Liga Inggris kontra Southampton di Stadion St. Mary's, Southampton, pada 23 September 2017.

Manchester United bersiap menjamu Crystal Palace di Stadion Old Trafford, Sabtu (30/9/2017).

Laga di pekan ketujuh Liga Inggris musim 2017-2018 berpeluang menciptakan rekor baik untuk Manchester United maupun sang kiper, David de Gea.

Hingga pekan keenam Liga Inggris, hanya dua gol yang mampu bersarang di gawang de Gea.

United berhasil membubukan lima kali clean sheet sejauh ini.

Jika de Gea kembali mampu menjaga gawangnya perawan pada laga melawan Palace, ia akan menyamai rekor Peter Schmeichel pada musim 1997-1998.

(Baca Juga: Ini Skuat Manchester United untuk Hadapi Crystal Palace, Ada yang Kembali dari Cedera)

Saat itu, United mampu membubukan enam clean sheet dalam tujuh laga yang mereka jalani di Premier League atau kasta tertinggi Liga Inggris.

Setan Merah bahkan hanya kebobolan satu gol saat itu.

Rekor tersebut berpeluang besar terulang kembali mengingat catatan baik United kala melawan Palace.

Tim tamu hanya mampu menyarangkan tiga gol dalam delapan pertemuan terakhir bersama United di Liga Inggris.

(Baca Juga: Jadwal Liga Inggris 2017-2018 Pekan Ketujuh, Ada Big Match Penentu Posisi Puncak)

Kesempatan United semakin terbuka lebar mengingat Palace belum mampu mencetak gol ke gawang lawan di Liga Inggris musim ini.

Palace pun harus rela menjadi juru kunci sementara klasemen Liga Inggris musim ini.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Aulli Reza Atmam
Sumber : Manutd.com
REKOMENDASI HARI INI

Livoli Divisi Utama 2024 - Daftar Peraih Penghargaan Individu, Dio Zulfikri Jadi MVP Saat Tim Farhan Halim Raih Ranking Ke-4

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Atlético Madrid
14
29
3
Real Madrid
12
27
4
Villarreal
12
24
5
Girona
14
21
6
Mallorca
14
21
7
Osasuna
13
21
8
Athletic Club
13
20
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X