Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Pundi-pundi Gol Romelu Lukaku Lebih Banyak dari Crystal Palace dalam 22 Laga Liga Inggris Terakhir

By Wisnu Nova Wistowo - Minggu, 1 Oktober 2017 | 00:38 WIB
Striker Manchester United, Romelu Lukaku, melakukan selebrasi seusai mencetak gol ke gawang Basel dalam laga lanjutan Grup A Liga Champions 2017-2018 di Stadion Old Trafford, Manchester, Inggris, pada 12 September 2017.
OLI SCARFF/AFP
Striker Manchester United, Romelu Lukaku, melakukan selebrasi seusai mencetak gol ke gawang Basel dalam laga lanjutan Grup A Liga Champions 2017-2018 di Stadion Old Trafford, Manchester, Inggris, pada 12 September 2017.

Bomber Manchester United, Romelu Lukaku (24), membuat catatan apik setelah kembali mencetak gol pada pekan ketujuh Liga Inggris melawan Crystal Palace.

Lukaku menyumbang satu gol saat Man United menang telak 4-0 di pertandingan yang bergulir di Stadion Old Trafford, Sabtu (30/9/2017) malam WIB, tersebut.

Marouane Fellaini mengemas dua gol dan satu gol lain dicetak Juan Mata.

Gol penyerang asal Belgia itu menjadi torehan ketujuhnya dalam 7 laga pertama musim ini.

Namun, berdasarkan catatan Bolasport.com, jika ditambah koleksi gol Lukaku dari 15 pertandingan Liga Inggris terakhir pada musim 2016-2017, jumlahnya menjadi 20 gol dari 22 laga.

(Baca Juga: Manchester United Vs Crystal Palace - Marouane Fellaini Bangga dengan Dominasi Timnya)

 

Dibandingkan dengan torehan gol Palace juga dalam 22 partai terakhir, gol Lukaku masih lebih banyak 2 gol karena tim yang saat ini ditangani Roy Hodgson baru mengemas 18 gol.

Di samping itu, dalam sejarah Setan Merah, tak ada pemain yang bisa mencetak lebih banyak gol dari Lukaku dalam tujuh laga pertama kasta teratas persepakbolaan Inggris.

Jumlah gol Lukaku ini menyamai torehan Andy Cole yang juga mencetak tujuh gol dari tujuh laga pertama di Liga Inggris.


Editor : Dimas Wahyu Indrajaya
Sumber : Opta
REKOMENDASI HARI INI

China Masters 2024 - Menangi Laga Sesama Wakil Luar Pelatnas, Sabar/Reza Punya Modal Pede dari Kemenangan atas Ganda Putra No.1 Dunia Tuan Rumah

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X