Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Jose Mourinho: Tanpa De Bruyne, Manchester City Takkan Punya Drama

By Sri Mulyati - Minggu, 19 Agustus 2018 | 14:56 WIB
Leroy Sane merayakan gol bersama Kevin De Bruyne untuk Manchester City ke gawang Liverpool FC dalam partai Liga Inggris di Anfield, Liverpool, 14 Januari 2018.
OLI SCARFF/AFP
Leroy Sane merayakan gol bersama Kevin De Bruyne untuk Manchester City ke gawang Liverpool FC dalam partai Liga Inggris di Anfield, Liverpool, 14 Januari 2018.

Pelatih Manchester United, Jose Mourinho menyampaikan pandangannya terhadap kondisi Manchester City yang akan ditinggal Kevin De Bruyne.

Kevin De Bruyne harus absen selama tiga bulan karena cedera lateral collateral ligament (LCL) pada lutut kanan.

Jose Mourinho pun tak menganggap hal ini sebagai masalah besar bagi snag rival sekota.

(Baca juga: Pasca Kalah dari Indonesia, Timnas U-16 Thailand Diuji Tim Junior Atletico Madrid dan Valencia)

"Saya rasa Manchester City masih memiliki skuat yang fantastis," ujar Mourinho seperti dilansir BolaSport.com dari AFP.

"De Bruyne memang pemain yang fantastis, tetapi Manchester City tak akan punya drama hanya karena ia absen selama beberapa pekan," kata Mourinho menambahkan.

(Baca Juga: Jose Mourinho Minta Royalti dari Film Manchester City)

Mourinho menyadari bahwa Manchester City akan tetap bisa sukses tanpa De Bruyne.

"Manchester City mampu memenangi Community Shiel tanpa De Bruyne jadi mereka akan baik-baik saja," ujar pelatih asal Portugal tersebut.

Kedalaman skuat Manchester City memang mampu mengatasi absennya Kevin De Bruyne ini.

(Baca Juga: Merasa Dihina, Jose Mourinho Sebut Manchester City Bukan Klub Berkelas)

Manchester City masih memiliki Ilkay Guendogan, Bernardo Silva, dan Phil Foden yang bisa bermain di posisi De Bruyne.

De Bruyne memang menjadi salah satu faktor krusial Manchester City mampu menjadi juara Liga Inggris musim lalu.

(Baca Juga: Jadwal Siaran Langsung Liga Inggris Pekan ke-2 - Chelsea Vs Arsenal Jadi Laga Terpanas)

Ia mampu mencetak 16 assist, terbanyak di antara para pemain Manchester City yang lain.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Estu Santoso
Sumber : Afp.com
REKOMENDASI HARI INI

Hasil dan Klasemen Liga Inggris - Man City Tumbang, Puncak Menjauh 5 Langkah

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
36
2
Atlético Madrid
14
29
3
Real Madrid
12
27
4
Villarreal
12
24
5
Girona
14
21
6
Mallorca
14
21
7
Osasuna
13
21
8
Athletic Club
13
20
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X