Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Hasil Liga Inggris Sabtu (5/5/2018) - Stoke City Resmi Terdegradasi, West Brom Lanjutkan Misi ala Houdini

By Bagas Reza Murti - Sabtu, 5 Mei 2018 | 23:35 WIB
Kiper Stoke City, Jack Butland, meninggalkan lapangan sambil menangis setelah gagal menyelamatkan klubnya dari degradasi usai kalah 1-2 dari Crystal Palace, Sabtu (5/5/2018) di Bet365 Stadium.
OLI SCARFF/AFP
Kiper Stoke City, Jack Butland, meninggalkan lapangan sambil menangis setelah gagal menyelamatkan klubnya dari degradasi usai kalah 1-2 dari Crystal Palace, Sabtu (5/5/2018) di Bet365 Stadium.

Manchester City telah mengunci gelar, kini Liga Inggris menyajikan pertarungan menghindari jerat degradasi di papan bawah. Berikut adalah hasil Liga Inggris hingga, Sabtu (5/5/2018).

Stoke City resmi terdegradasi dari Premier League musim ini usai kalah 1-2 dari tamunya Crystal Palace saat bermain di Bet365 Stadium.

Unggul terlebih dahulu lewat Xerdan Shaqiri pada menit ke-43, Stoke City harus merasakan kekalahan usai Palace membuat dua gol pada babak kedua lewat James McArthur (68') dan Patrick van Aanholt (86').

Atas hasil ini, Stoke City resmi terdegradasi dari Premier League karena poin mereka sudah tak mampu menjangkau zona aman degradasi.

Poin Stoke saat ini adalah 30 dan hanya menyisakan 1 pertandingan, artinya poin maksimal yang mereka raih adalah 33 poin. Meski bakal menyamai poin Swansea di peringkat 17, Stoke masih kalah selisih gol dari The Swans. 

Sementara Swansea juga harus berjuang ekstra keras di dua laga selanjutnya untuk terhindar dari degradasi karena baru saja dikalahkan Bournemouth 0-1.

(Baca juga: Gara-gara Puasa Ramadan, Media Spanyol Pede Real Madrid Kalahkan Liverpool di Final Liga Champions)

Di laga lain, West Bromwich Albion kembali mewujudkan misi ala pesulap Harry Houdini dengan memenangkan laga kontra Tottenham.

Satu lagi kemenangan berhasil dilalui West Brom seperti dalam trik sulap escapologist.

Escapologist sendiri adalah trik sulap andalan Harry Houdini, dimana pesulap asal Amerika Serikat ini harus meloloskan diri dalam peti dengan tangan terborgol dan tubuh terantai.


Editor : Bagas Reza Murti
Sumber : BolaSport.com, Premierleague.com
REKOMENDASI HARI INI

Usai Bela Timnas Indonesia, Thom Haye Bernasib Apes di Belanda

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X