Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Ketika Chelsea Memberikan Mimpi Buruk untuk Cesc Fabregas

By Ade Jayadireja - Sabtu, 20 Januari 2018 | 04:27 WIB
Gelandang Chelsea, Cesc Fabregas, melakukan selebrasi seusai menjebol gawnag Everton dalam laga di Stamford Bridge, Minggu (27/8/2017)
GLYN KIRK / AFP
Gelandang Chelsea, Cesc Fabregas, melakukan selebrasi seusai menjebol gawnag Everton dalam laga di Stamford Bridge, Minggu (27/8/2017)

Cesc Fabregas mengenang pengalaman buruk saat berhadapan dengan klub yang dibelanya saat ini, Chelsea.

Memori Cesc Fabregas kembali ke Liga Champions 2011-2012.

Sang gelandang, yang kala itu memperkuat FC Barcelona, bersua Chelsea pada semifinal.

(Baca juga: Pilihan Anti-mainstream Kapten Thailand di The Best Football Awards 2017)

Blaugrana kalah 0-1 di kandang Chelsea dalam leg pertama. Hasil tersebut membuat mereka wajib menang dalam pertemuan kedua di rumah sendiri.

Menjamu wakil Inggris di Camp Nou dalam leg kedua, Fabregas cs pun berhasil unggul dua gol lebih dulu.

Namun, gol balasan Chelsea via Ramires dan Fernando Torres memaksa laga berakhir imbang 2-2.

(Baca juga: Hasil Voting The Best Football Awards 2017, Berapa Selisih Suara Ronaldo dan Messi?)

Alhasil, Barca menyerah di tangan The Blues dengan agregat 2-3.

"Itu adalah hari paling menyedihkan," kata Fabregas mengenang pengalaman buruk enam tahun lalu, seperti dikutip Bolasport.com dari Mundo Deportivo.


Editor : Dimas Wahyu Indrajaya
Sumber : Mundodeportivo.com
REKOMENDASI HARI INI

Bayern Muenchen Jadi Pembuka Pikiran, Barcelona Kini Mau Serakah

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
Klub
D
P
1
Barcelona
11
30
2
Real Madrid
11
24
3
Villarreal
11
21
4
Atlético Madrid
11
20
5
Mallorca
12
19
6
Athletic Club
11
18
7
Real Betis
11
18
8
Osasuna
11
18
9
Rayo Vallecano
11
16
10
Sevilla
11
15
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X