Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Arsenal Mencemaskan Kondisi Fisik Lucas Torreira

By Eko Isdiyanto - Sabtu, 8 September 2018 | 21:36 WIB
Gelandang Uruguay, Lucas Torreira (kanan), berduel dengan megabintang Portugal, Cristiano Ronaldo, dalam laga babak 16 besar Piala Dunia 2018 di Stadion Fisht, Sochi, Rusia pada 30 Juni 2018.
ODD ANDERSEN/AFP
Gelandang Uruguay, Lucas Torreira (kanan), berduel dengan megabintang Portugal, Cristiano Ronaldo, dalam laga babak 16 besar Piala Dunia 2018 di Stadion Fisht, Sochi, Rusia pada 30 Juni 2018.

Setelah kembali dari Piala Dunia 2018, mantan pemain Sampdoria itu menjadi pilihan utama Unai Emery di skuat Arsenal pada Liga Inggris 2018-2019.

(Baca juga: Ekspektasi Pelatih Timnas Inggris pada Bek Muda Liverpool di UEFA Nations League)

Meski datang dari bangku cadangan, kontribusi yang diberikan Torreira dianggap memberikan energi positif.

Hasilnya, dia menjadi bagian dari skuat Arsenal ketika memetik kemenangan atas Cardiff pada pertandingan terakhir sebelum jeda internasional berlangsung.

Selepas membela timnas Uruguay, yang menang telak atas timnas Meksiko dengan skor 4-1, gelandang bertinggi badan 168 cm itu akan kembali membela The Gunners saat melawat ke Saint James Park, markas Newcastle United, Sabtu (15/9/2018).

(Baca juga: Tampil Buruk, Mario Balotelli Panen Cemooh dari Penggemar Timnas Italia)

 
 
 
View this post on Instagram
 
 

Pelatih anyar timnas Spanyo, Luis Enrique, tetap beri kepercayaan penuh kepada David De Gea. Keputusan tepat? #daviddegea #luisenrique #timnasspanyol

A post shared by BolaSport.com (@bolasportcom) on

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Dwi Widijatmiko
Sumber : metro.co.uk
REKOMENDASI HARI INI

Hasil Liga Inggris - Jebolan Piala Dunia U-17 2023 Cetak Gol Debut, Arsenal Hajar Nottingham

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
1
Borneo
10
21
2
Persebaya
10
21
3
Persib
10
20
4
Bali United
10
20
5
Persija Jakarta
10
18
6
Arema
11
18
7
PSM
11
18
8
PSBS Biak
10
15
9
Persik
10
15
10
Persita
10
15
Klub
D
P
1
Barcelona
13
33
2
Real Madrid
12
27
3
Atlético Madrid
13
26
4
Villarreal
12
24
5
Osasuna
13
21
6
Athletic Club
13
20
7
Real Betis
13
20
8
Real Sociedad
13
18
9
Mallorca
13
18
10
Girona
13
18
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X