Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Joe Gomez Menjelma Jadi Bek Tengah Berkualitas meski Sempat Nomaden

By Ahmad Tsalis Fahrurrozi - Kamis, 13 September 2018 | 16:12 WIB
Bek Liverpool, Joe Gomez, melakukan pemanasan menejlang laga melawan Crystal Palace dalam laga lanjutan Liga Inggris 2017-2018 di Stadion Anfield, Liverpool, Inggris, pada 19 Agustus 2017.
OLI SCARFF/AFP
Bek Liverpool, Joe Gomez, melakukan pemanasan menejlang laga melawan Crystal Palace dalam laga lanjutan Liga Inggris 2017-2018 di Stadion Anfield, Liverpool, Inggris, pada 19 Agustus 2017.

 Kendati memainkan banyak posisi di lini belakang Liverpool pada masa lalu, Joe Gomez tetap mampu berkembang menjadi pemain berkualitas di posisi naturalnya, bek tengah.

Defender Liverpool, Joe Gomez, sempat mengalami beberapa perubahan posisi sejak didatangkan dari Charlton Athletic pada 2015 lalu.

Ia yang mengawali karier bareng The Reds sebagai fullback kiri, justru dialihkan sebagai bek kanan oleh pelatih Juergen Klopp semusim silam.

Posisi bek kanan diambil Gomez setelah Nahaniel Clyne mengalami cedera panjang.

(Baca Juga: Maurizio Sarri Membuat David Luiz Semakin Memahami Makna Kehidupan)

Sebab pada awal karier profesional di Charlton, ia juga sering memainkan peran tersebut.

Namun, seiring badai cedera bek tengah The Reds pada awal musim ini, membuat Joe Gomez kembali menikmati posisi yang disebut sesuai dengan preferensinya.

Hal itu membuat senang Pelatih tim akademi Charlton, Steve Avory, pria yang membesutnya pada 2007-2014.

"Saya senang melihatnya bermain sebagai bek tengah musim ini karena saya selalu berpikir bahwa itu adalah posisinya. Hal itu juga terlihat menggembirakan bagi Gomez," ujar Avory dilansir BolaSport.com dari laman Liverpool Echo.

Sejauh ini, Joe Gomez telah empat kali diturunkan Juergen Klopp sebagai bek sentral dalam empat laga Liga Inggris musim ini.

(Baca Juga: Cristiano Ronaldo Vs Lionel Messi, Siapa yang Lebih Baik di FIFA 19?)

Pada sisi yang lain, Steve Avory juga menilai bahwa bek termahal di dunia, Virgil van Dijk, memiliki imbas positif terhadap laju perkembangan sang pemain.

"Berpartner dengan Virgil van Dik membuatnya tampak lebih berkembang di Liverpool. Bermain untuk menemani seseorang yang lebih berpengalaman membantunya meningkatkan kualitas," ucapnya

"Tentunya itu juga membuatnya memiliki kans membela timnas Inggris," ujarnya melanjutkan.

 
 
 
View this post on Instagram
 
 

Berikut klasemen lengkap UEFA Nations League. . #uefanationsleague

A post shared by BolaSport.com (@bolasportcom) on

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Kautsar Restu Yuda
Sumber : liverpoolecho.co.uk
REKOMENDASI HARI INI

Liga Voli Korea - Idolanya Dapat Suara Terbanyak dalam Voting All Star, Megawati Tetap Masuk meski Kalah dalam Peringkat

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
12
31
2
Man City
12
23
3
Chelsea
12
22
4
Arsenal
12
22
5
Brighton
12
22
6
Tottenham
12
19
7
Nottm Forest
12
19
8
Aston Villa
12
19
9
Fulham
12
18
10
Newcastle
12
18
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Athletic Club
14
23
6
Osasuna
14
22
7
Girona
14
21
8
Mallorca
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
13
29
2
Atalanta
13
28
3
Inter
13
28
4
Fiorentina
13
28
5
Lazio
13
28
6
Juventus
13
25
7
Milan
12
19
8
Bologna
12
18
9
Udinese
13
17
10
Empoli
13
16
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X