Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

David Silva, Orang Penting untuk Pep Guardiola

By Lariza Oky Adisty - Sabtu, 27 Januari 2018 | 23:09 WIB
Aksi pemain Manchester City, David Silva (kanan), saat menghadapi Watford pada lanjutan Liga Inggris di Etihad Stadium, Rabu (3/1/2017) dini hari WIB.
PAUL ELLIS/AFP
Aksi pemain Manchester City, David Silva (kanan), saat menghadapi Watford pada lanjutan Liga Inggris di Etihad Stadium, Rabu (3/1/2017) dini hari WIB.

Pelatih Manchester City, Pep Guardiola, tidak punya alasan untuk menyingkirkan gelandang asal Spanyol, David Silva, dari timnya.

Hal tersebut tidak lepas dari peran David Silva untuk Manchester City.

Dilansir Bolasport.com dari Sky Sports, Manchester City selalu menang di 24 pertandingan yang melibatkan David Silva.

Hal tersebut yang membuat Pep Guardiola terus memainkannya.

(Baca Juga: Jose Mourinho Gembira Jika 5 Penyerang Manchester United Marah karena Jarang Main)

"Itulah kenapa saya terus memainkan David Silva. Rekor tersebut sangat bagus dan saya tahu Manchester City akan baik-baik saja dengan Silva. Dia orang spesial," ujar Guardiola.

Eks pelatih FC Barcelona tersebut menilai Silva mampu mengubah jalan pertandingan.

"David Silva sudah berpengalaman dan punya pribadi kuat, terutama pada momen buruk. Seorang pemain hebat akan maju di laga sulit, contohnya dia," tutur pelatih asal Spanyol itu.

Meski demikian, Pep Guardiola memastikan bahwa para pemainnya yang lain harus merasa sama istimewanya.

"David Silva tahu dia tidak bisa membantu tim ini sendirian, karena itu kami di Manchester City berusaha membangun tim yang baik dan tahu apa yang harus kami lakukan," ucap Guardiola.


Editor : Dwi Widijatmiko
Sumber : SkySports.com
REKOMENDASI HARI INI

Seperti Valentino Rossi ke Jorge Lorenzo Dulu, Marc Marquez Beri Panggung ke Pecco Bagnaia untuk Pimpin Ducati Lebih Dulu

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
12
31
2
Man City
12
23
3
Chelsea
12
22
4
Arsenal
12
22
5
Brighton
12
22
6
Tottenham
12
19
7
Nottm Forest
12
19
8
Aston Villa
12
19
9
Fulham
12
18
10
Newcastle
12
18
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Athletic Club
14
23
6
Osasuna
14
22
7
Girona
14
21
8
Mallorca
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
13
29
2
Atalanta
13
28
3
Inter
13
28
4
Fiorentina
13
28
5
Lazio
13
28
6
Juventus
13
25
7
Milan
12
19
8
Bologna
12
18
9
Udinese
13
17
10
Empoli
13
16
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136