Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Gaya Permainan Arsenal Ini yang Membuat Henrikh Mkhitaryan Sangat Senang

By Putra Rusdi Kurniawan - Minggu, 4 Februari 2018 | 03:48 WIB
Gelandang Arsenal, Henrikh Mkhitaryan (kanan), berduel dengan striker Everton, Dominic Calvert-Lewin, dalam pertandingan Liga Inggris 2017-2018 di Stadion Emirates, London, Inggris, pada Sabtu (3/2/2018).
IAN KINGTON / IKIMAGES / AFP
Gelandang Arsenal, Henrikh Mkhitaryan (kanan), berduel dengan striker Everton, Dominic Calvert-Lewin, dalam pertandingan Liga Inggris 2017-2018 di Stadion Emirates, London, Inggris, pada Sabtu (3/2/2018).

Gelandang Arsenal, Henrikh Mkhitaryan mengaku cukup senang dengan gaya permainan menyerang Arsenal.

Arsenal sukses menaklukan Everton 5-1 pada pekan ke-26 Liga Inggris di Stadion Emirates, Minggu (4/2/2018).

Pada laga tesebut Aaron Ramsey sukses mencetak hat-trick pada menit ke-6, 19 dan 74.

Sementara dua gol Arsenal lainnya diciptakan oleh Laurent Koncielny pada menit ke-14 serta pemain anyar mereka Pierre-Emerick Aubameyang pada menit ke-37.

Everton hanya memperkecil kekalahan lewat gol Dominic Calvert-Lewin pada menit ke-64.

(Baca Juga : 5 Pemain yang Berpeluang Menjalani Debut Bersama Klub Barunya di Liga Inggris Pekan Ini)

Selain Aaron Ramsey yang sukses mengemas hat-trick, bintang kemenangan Arsenal lainnya di laga kontra Everton ini adalah gelandang anyar mereka Henrikh Mkhitaryan.

Pemain yang didatangkan Arsenal dari Manchester United pada bursa transfer musim dingin ini sukses menciptakan tiga assist di laga kontra Everton.

Pemain asal Rumania ini seusai pertandingan mengaku puas dengan performa yang ditunjukan oleh The Gunners.

"Saya sangat senang. Itu adalah kemenangan yang sangat meyakinkan. Kami akan terus melakukan hal yang sama untuk memenangkan pertandingan berikutnya dan berpikir untuk mendapatkan lebih banyak poin," ujar Henrikh Mkhitaryan dilansir BolaSport.com dari BBC.

"Kami bermain sepakbola menyerang yang sangat bagus namun di babak kedua kami agak kesulitan,

"Saya sangat menyukai cara Arsenal bermain dan berharap bisa melakukan yang terbaik."

Arsenal sendiri meski sukses menaklukan Everton 5-1 tetap tertahan di peringkat ke-6 klasemen Liga Inggris dengan 45 poin.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Hery Prasetyo
Sumber : bbc.com

Berikan Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
33
79
2
Arsenal
34
67
3
Newcastle United
34
62
4
Manchester City
34
61
5
Chelsea
34
60
6
Nottingham Forest
33
60
7
Aston Villa
34
57
8
Fulham
34
51
9
Brighton & Hove Albion
34
51
10
AFC Bournemouth
33
49
Klub
D
P
1
Persib Bandung
29
61
2
Dewa United FC
29
53
3
Persebaya Surabaya
29
52
4
Persija Jakarta
29
47
5
Malut United
29
47
6
PSM Makassar
29
44
7
Borneo Samarinda
29
43
8
Arema
29
42
9
Persita
29
42
10
PSBS Biak Numfor
29
41
Klub
D
P
1
Barcelona
33
76
2
Real Madrid
33
72
3
Atletico Madrid
33
66
4
Athletic Bilbao
33
60
5
Real Betis
33
54
6
Villarreal
32
52
7
Celta Vigo
33
46
8
Osasuna
33
44
9
Mallorca
33
44
10
Real Sociedad
33
42
Klub
D
P
1
Inter
33
71
2
SSC Napoli
33
71
3
Atalanta
33
64
4
Bologna
33
60
5
Juventus
33
59
6
Lazio
33
59
7
Roma
33
57
8
Fiorentina
33
56
9
AC Milan
33
51
10
Torino
33
43
Pos
Pembalap
Poin
1
M. Marquez Ducati Team
123
2
A. Marquez Gresini Racing
106
3
F. Bagnaia Ducati Team
97
4
F. Morbidelli Team VR46
78
5
F. Di Giannantonio Team VR46
48
6
J. Zarco Team LCR
38
7
M. Bezzecchi Aprilia Racing Team
32
8
F. Quartararo Yamaha Factory Racing
30
9
A. Ogura Trackhouse Racing Team
29
10
L. Marini Honda HRC
26
Close Ads X