Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Berita Liverpool - Juergen Klopp Rela Beri Waktu 6 Bulan untuk Pemain Ini

By Lariza Oky Adisty - Rabu, 26 September 2018 | 09:50 WIB
Gelandang Liverpool FC, Fabinho (kiri), berduel dengan penyerang Napoli, Arkadiusz Milik, dalam laga persahabatan di Stadion Aviva, Dublin, Republik Irlandia pada 4 Agustus 2018.
PAUL FAITH/AFP
Gelandang Liverpool FC, Fabinho (kiri), berduel dengan penyerang Napoli, Arkadiusz Milik, dalam laga persahabatan di Stadion Aviva, Dublin, Republik Irlandia pada 4 Agustus 2018.

Pelatih Liverpool, Juergen Klopp, tidak keberatan memberi kesempatan pemainnya, Fabinho, untuk menyesuaikan diri dengan sepak bola di Inggris.

Fabinho bergabung dengan Liverpool pada Mei 2018 dari AS Monaco.

Namun, dia baru tampil satu kali, yaitu saat menjadi pemain pengganti melawan Paris Saint-Germain pada laga Liga Champions, Rabu (19/9/2018).

(Baca Juga: Jose Mourinho: Saya Tidak Menyukai Tim Saya)

Klopp mengatakan Fabinho butuh waktu menyesuaikan diri dengan Liga Inggris dan Liverpool.

"Persoalan dengan Fabinho tidak sulit. Dia hanya butuh penyesuaian soal penempatan diri, reaksi di lapangan, bagaimana bertahan dan menyerang. Gaya main spesifik seperti itu butuh waktu," kata Klopp.

Namun, Klopp yakin pemain asal Brasil itu akan jadi salah satu figur kunci untuk The Reds, sehingga dia tidak keberatan memberinya waktu untuk terbiasa dengan sepak bola Inggris.

"Setiap pemain harus bisa menyesuaikan diri dengan natural. Saya takkan mengubah mereka. Pemain Liverpool ada di klub ini karena kami butuh kepribadian mereka di lapangan," katanya.

"Dalam kasus Fabinho, kalau dia butuh waktu 6 bulan, maka selama itu waktu yang dia butuhkan," tuturnya melanjutkan.

Liverpool akan berhadapan dengan Chelsea pada pertandingan babak ketiga Piala Liga Inggris, Kamis (27/9/2018) dini hari WIB.

 
 
 
View this post on Instagram
 
 

#ripharingga Sudah. Cukup. Tak boleh lagi ada korban jiwa dari laga sepak bola.

A post shared by BolaSport.com (@bolasportcom) on


Editor : Beri Bagja
Sumber : Goal.com
REKOMENDASI HARI INI

Respons Erick Thohir Soal Tiket Laga Timnas Indonesia Vs Jepang yang Ludes Terjual

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
Klub
D
P
1
Barcelona
12
33
2
Real Madrid
11
24
3
Atlético Madrid
12
23
4
Villarreal
11
21
5
Osasuna
12
21
6
Athletic Club
12
19
7
Real Betis
12
19
8
Mallorca
12
18
9
Rayo Vallecano
11
16
10
Celta Vigo
12
16
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X