Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Paul Pogba Akan Menjadi Lebih Baik Jika Gabung Barcelona

By Eko Isdiyanto - Selasa, 2 Oktober 2018 | 21:40 WIB
 Reaksi gelandang Manchester United, Paul Pogba, seusai laga Liga Inggris kontra Wolverhampton Wanderers di Stadion Old Trafford, Manchester, 22 September 2018.
LINDSEY PARNABY / AFP
Reaksi gelandang Manchester United, Paul Pogba, seusai laga Liga Inggris kontra Wolverhampton Wanderers di Stadion Old Trafford, Manchester, 22 September 2018.

Penyerang Tottenham Hotspur, Fernano Llorente, menyebut Paul Pogba sangat cocok bermain untuk Barcelona.

Pernyataan tersebut dilontarkan oleh mantan pemain Athletic Bilbao kepada Mundo Deportivo jelang dirinya berlaga di Liga Champions 2018-2019.

Bersama Tottenham Hotspur, Llorente akan menjamu tim raksasa Catalan di Stadion Wembley, Kamis (4/10/2018).

(Baca juga: Nasib Alexis Sanchez Setelah Diklaim Menyesal Gabung Manchester United)

Menurut pesepak bola berusia 33 tahun itu, Paul Pogba sangat cocok bermain untuk Barcelona karena keduanya merupakan yang terbaik saat ini.

"Mengapa tidak? Dia adalah pemain terbaik dan masih memiliki banyak penawaran," ucap Fernando Llorente.

(Baca juga: Manchester United Vs Valencia - David de Gea Sebut Ancaman Nyata untuk Timnya)

"Paul merupakan salah satu pemain yang terbaik di posisinya, dia akan menjadi lebih baik jika bergabung dengan salah satu tim terbaik di dunia," ucap Llorente lagi.

Seperti yang diketahui bahwa Fernando Llorente dan Paul Pogba pernah menjadi rekan setim di Juventus musim 2015-2016.


Jose Mourinho berbicara dengan Paul Pogba dalam partai Liga Europa antara Manchester United lawan FC Rostov di Stadion Old Trafford, Manchester, 16 Maret 2017.(OLI SCARFF/AFP)

Sebelum akhirnya kedua pemain sama-sama menginggalkan Turin, Pogba ke Manchester United sedangkan Llorente kembali ke Liga Spanyol bersama Sevilla.

Llorente meminta Paul Pogba untuk tidak mendengarkan cemooh yang dilontarkan kepadanya dan yakin bahwa Pogba akan mengesankan di Barcelona.

Baca juga: Daniel Sturridge Bisa Jadi Kunci Liverpool Raih Gelar Juara Musim Ini)

"Terlepas dari banyak komentar negatif di sekitarnya, Pogba merupakan pesepak bola profesional yang hebat," kata Llorente.

"Saya mengenalnya dengan baik dan memiliki hubungan baik dengan dia sejak dua tahun bersama di Turin. Dia akan menjadi pemain yang mengesankan di Barcelona," imbuhnya.

(Baca juga: Kesalahan yang Sama Dibawa Jose Mourinho ke Manchester United)

 
 
 
View this post on Instagram
 
 

Berikut 5 sanksi yang diterima Persib setelah laga melawan Persija dan tragedi pengeroyokan Haringga. #PSSI #PersibBandung #Persib #Liga12018

A post shared by BolaSport.com (@bolasportcom) on

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Taufan Bara Mukti
Sumber : Mundodeportivo.com
Berikan Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
29
70
2
Arsenal
28
55
3
Nottm Forest
28
51
4
Chelsea
28
49
5
Man City
28
47
6
Newcastle
28
47
7
Brighton
28
46
8
Aston Villa
29
45
9
Bournemouth
28
44
10
Fulham
28
42
Klub
D
P
1
Persib
23
50
2
Persebaya
23
41
3
Dewa United
23
40
4
Persija Jakarta
23
40
5
Bali United
22
37
6
Borneo
23
35
7
Persita
23
35
8
PSM
23
33
9
Persik
23
33
10
Arema
22
32
Klub
D
P
1
Barcelona
26
57
2
Real Madrid
27
57
3
Atlético Madrid
27
56
4
Athletic Club
27
49
5
Villarreal
26
44
6
Real Betis
27
41
7
Mallorca
27
37
8
Rayo Vallecano
27
36
9
Celta Vigo
27
36
10
Sevilla
27
36
Klub
D
P
1
Inter
28
61
2
Napoli
28
60
3
Atalanta
28
58
4
Juventus
28
52
5
Lazio
28
51
6
Bologna
28
50
7
Roma
28
46
8
Fiorentina
28
45
9
Milan
28
44
10
Udinese
28
40
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
508
2
F. Bagnaia
498
3
M. Marquez
392
4
E. Bastianini
386
5
B. Binder
217
6
P. Acosta
215
7
M. Viñales
190
8
A. Marquez
173
9
F. Morbidelli
173
10
F. Di Giannantonio
165
Close Ads X