Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Penyerang Andalan Arsenal Sambut Baik Unai Emery di Emirates Stadium

By Tomy Kartika Putra - Kamis, 24 Mei 2018 | 16:40 WIB
Unggahan di situs pribadi Unai Emery, Unai-emery.com yang telah dihapus.
DOK UNAI-EMERY.COM
Unggahan di situs pribadi Unai Emery, Unai-emery.com yang telah dihapus.

Pemain andalan Arsenal, Pierre-Emerick Aubameyang, menilai sosok Unai Emery akan membawa dampak baik seperti yang dia lakukan di klub-klub sebelumnya.  

Unai Emery resmi menjadi suksesor Arsene Wenger di Arsenal setelah menyepakati kerja sama dengan kubu The Gunners pada Rabu (23/5/2018).

Sebelum tiba di London, Emery sudah mempunyai sejumlah catatan mentereng selama menjadi juru taktik klub-klub besar di Eropa.

(Baca juga: BREAKING NEWS - Klub Jepang Ini Resmi Rekrut Andres Iniesta)

Unai Emery berhasil mengantarkan Sevilla menjuarai kompetisi Piala Eropa selama tiga musim beruntun, yakni pada 2013-2014 sampai 2015-2016.

Selain itu, pelatih berkebangsaan Spanyol ini juga berhasil meraih kejayaan saat melatih Paris Saint-Germain pada musim 2017-2018.


Unai Emery (kiri) dan pemimpin eksekutif Arsenal, Ivan Gazidis saat konferensi pers pertama di Emirates Stadium, London, pada Kamis (24/5/2018)(Dok/Mirror)

Di PSG, Unai Emery berhasil mengantarkan Edinson Cavani dkk meraih gelar treble winner di kompetisi domestik Prancis.

Mengacu pada hal itulah, Pierre-Emerick Aubameyang menilai Emery adalah sosok pelatih yang bagus.

"Dia adalah seorang pelatih yang baik. Tidaklah pernah mudah di Paris, di sana ada banyak sekali tekanan," ucap Aubameyang kepada RMC Sport yang dilansir Boalsport.com dari Metro.


Penyerang Arsenal, Alexandre Lacazette dan Pierre-Emerick Aubameyang, sama-sama mencetak gol dalam partai Liga Inggris melawan Stoke City di Emirates Stadium, Minggu (1/4/2018) ( OLIVER GREENWOOD / AFP )

"Saya tahu bahwa dia telah melakukan pekerjaan yang hebat di Sevilla maupun di Paris," ujar mantan pemain Saint Etienne tersebut.

Lebih lanjut, Pierre-Emerick Aubameyang mengatakan bahwa tidak mudah untuk memulai masa transisi setelah berakhirnya era Arsene Wenger di Arsenal selama 22 tahun terakhir.

"Tentunya ini terasa sangat aneh pelatih hengkang setelah 22 tahun. Namun inilah hidup, kami harus maju ke depan. Kami harus bekerja keras untuk bisa bersaing menjadi yang terbaik," tutur Aubameyang.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Diya Farida Purnawangsuni
Sumber : metro.co.uk
REKOMENDASI HARI INI

Tanda-tanda Debutan Juara Dunia Kencang Sudah Terlihat di Motor Aprilia

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
12
31
2
Man City
12
23
3
Chelsea
12
22
4
Arsenal
12
22
5
Brighton
12
22
6
Tottenham
12
19
7
Nottm Forest
12
19
8
Aston Villa
12
19
9
Newcastle
11
18
10
Fulham
12
18
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Athletic Club
14
23
6
Osasuna
14
22
7
Girona
14
21
8
Mallorca
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
13
29
2
Atalanta
13
28
3
Inter
13
28
4
Fiorentina
13
28
5
Lazio
13
28
6
Juventus
13
25
7
Milan
12
19
8
Bologna
12
18
9
Udinese
12
16
10
Empoli
12
15
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136