Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Arsene Wenger Tak Yakin Bisa Kembali Jadi Pelatih

By Lariza Oky Adisty - Minggu, 3 Juni 2018 | 23:33 WIB
Pelatih Arsenal, Arsene Wenger, menyapa suporter seusai laga Liga Inggris kontra Burnley di Stadion Emirates, London pada 6 Mei 2018.
ADRIAN DENNIS/AFP
Pelatih Arsenal, Arsene Wenger, menyapa suporter seusai laga Liga Inggris kontra Burnley di Stadion Emirates, London pada 6 Mei 2018.

Mantan pelatih Arsenal, Arsene Wenger, mengaku tidak yakin akan sanggup melatih klub baru usai meninggalkan klub London Utara tersebut.

Arsene Wenger hengkang dari Arsenal pada akhir musim 2017-2018 setelah melatih sejak 1996.

Sebelumnya, Wenger pernah mengatakan bahwa dia tidak menutup kemungkinan untuk bergabung ke manajemen klub lain. Namun, kini dia tidak bisa memastikan.

"Apakah saya masih ingin jadi pelatih? Pertanyaan itu harus saya jawab pada dua minggu ke depan," kata Wenger, dilansir BolaSport.com dari Goal.

(Baca Juga: Piala Dunia 2018 - Jadwal Lengkap Grup F, Cobaan Bagi Sang Juara Bertahan)

Pelatih asal Prancis itu menyebut dia butuh mengambil jeda dari sepak bola.

"Saya harus memberi sedikit jarak yang tidak pernah saya lakukan sebelumnya. Saya harus melihat apakah saya akan merindukan sepak bola," tutur Wenger memastikan.

Karier Wenger sebagai manajer dimulai pada 1984 saat dia melatih Nancy, sebelum pindah ke AS Monaco tiga tahun kemudian.

(Baca Juga: Jika Rekrut Juergen Klopp, Real Madrid Akan Langsung Dapat Keuntungan Ganda)

Dia lalu melatih klub Jepang, Nagoya Grampus Eight, dan akhirnya melatih Arsenal.

Wenger memenangi tiga Liga Inggris dan tujuh Piala FA, serta membawa The Gunners ke final Liga Champions musim 2005-2006.

Sosok berjulukan Si Profesor itu juga sempat masuk bursa pelatih Real Madrid menggantikan Zinedine Zidane, serta disebut menjadi kandidat direktur olahraga Paris Saint-Germain.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Aditya Fahmi Nurwahid
Sumber : Goal.com
REKOMENDASI HARI INI

Tak Ada Laporan Cedera, Seluruh Pemain Siap Tempur Saat Timnas Indonesia Jumpa Jepang dan Arab Saudi

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
Klub
D
P
1
Barcelona
12
33
2
Real Madrid
11
24
3
Atlético Madrid
12
23
4
Villarreal
11
21
5
Osasuna
12
21
6
Athletic Club
12
19
7
Real Betis
12
19
8
Mallorca
12
18
9
Rayo Vallecano
11
16
10
Celta Vigo
12
16
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X