Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Manchester City Lancarkan Tawaran Terakhir Rp 897 Miliar demi Gelandang Napoli

By Putra Rusdi Kurniawan - Rabu, 6 Juni 2018 | 21:25 WIB
Gelandang Napoli, Jorginho (tengah), merayakan gol yang dia cetak ke gawang Manchester City dalam laga Grup F Liga Champions di Stadion San Paolo, Naples, Italia, pada 1 November 2017.
FILIPPO MONTEFORTE/AFP
Gelandang Napoli, Jorginho (tengah), merayakan gol yang dia cetak ke gawang Manchester City dalam laga Grup F Liga Champions di Stadion San Paolo, Naples, Italia, pada 1 November 2017.

Manchester City dikabarkan menaikkan tawaran kepada Napoli untuk bisa memboyong Jorginho.

The Citizens mengincar Jorginho untuk memperkuat lini tengah mereka musim depan.

Namun, keinginan Manchester City terhalang oleh Presiden Napoli, Aurelio De Laurentiis, yang tak ingin melepasnya di bawah 50 juta euro.

Dikutip BolaSport.com dari Sky Italia, penawaran terakhir klub yang bermarkas Stadion Etihad ini belum mencapai jumlah yang diinginkan pihak Il Partenopei.

Kubu Manchester City siap menaikkan tawaran mereka untuk gelandang timnas Italia itu senilai 47 juta euro, plus bonus 5-6 juta euro.

(Baca Juga: Jadwal Lengkap Piala Dunia 2018, Awal dan Akhir di Moskwa)

Jika ditambah variabel lain, jumlah total tawaran terbaru yang akan diajukan oleh Man City itu bisa mencapai total 55 juta euro atau setara dengan 897 miliar rupiah.

Juara Liga Inggris tersebut tidak bersedia menunggu dan jika kesepakatan tidak dilakukan hingga minggu depan, mereka akan beralih ke pemain lain.

Sejauh ini Napoli telah menolak tawaran 45 juta euro plus lima juta euro sebagai bonus, serta 48 juta euro plus bonus dua juta euro.

Jorginho adalah pilar utama lini tengah Napoli dengan catatan empat assist dan empat gol dalam 39 penampilan musim ini.


Editor : Beri Bagja
Sumber : Sky.it

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
16
39
2
Chelsea
17
35
3
Arsenal
17
33
4
Nottm Forest
17
31
5
Bournemouth
17
28
6
Aston Villa
17
28
7
Man City
17
27
8
Newcastle
17
26
9
Fulham
17
25
10
Brighton
17
25
Klub
D
P
1
Persebaya
16
37
2
Persib
15
35
3
Persija Jakarta
16
28
4
PSM
16
27
5
Borneo
16
26
6
Dewa United
16
25
7
Arema
16
25
8
Bali United
15
24
9
Persik
16
24
10
Persita
16
24
Klub
D
P
1
Atlético Madrid
18
41
2
Real Madrid
18
40
3
Barcelona
19
38
4
Athletic Club
19
36
5
Villarreal
18
30
6
Mallorca
19
30
7
Real Sociedad
18
25
8
Girona
18
25
9
Real Betis
18
25
10
Osasuna
18
25
Klub
D
P
1
Atalanta
17
40
2
Napoli
17
38
3
Inter
16
37
4
Lazio
17
34
5
Fiorentina
16
31
6
Juventus
17
31
7
Bologna
16
28
8
Milan
16
26
9
Udinese
17
23
10
Roma
17
19
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
508
2
F. Bagnaia
498
3
M. Marquez
392
4
E. Bastianini
386
5
B. Binder
217
6
P. Acosta
215
7
M. Viñales
190
8
A. Marquez
173
9
F. Morbidelli
173
10
F. Di Giannantonio
165
Close Ads X