Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Mohamed Salah Ungkap Sosok Teman Dekat di Liverpool

By Wisnu Nova Wistowo - Jumat, 25 Mei 2018 | 14:58 WIB
 Penyerang sayap Liverpool FC, Mohamed Salah, merayakan golnya ke gawang West Bromwich Albion dalam partai Liga Inggris di Stadion The Hawthorns, West Bromwich pada 21 April 2018.
LINDSEY PARNABY/AFP
Penyerang sayap Liverpool FC, Mohamed Salah, merayakan golnya ke gawang West Bromwich Albion dalam partai Liga Inggris di Stadion The Hawthorns, West Bromwich pada 21 April 2018.

Pemain bintang Liverpool, Mohamed Salah, mengungkapkan sosok teman dekat sejak tiba ke klub yang bermarkas di Stadion Anfield.

Sosok yang dimaksud Salah adalah sang pelatih, Juergen Klopp.

Klopp merupakan pelatih yang merekrut Salah pada bursa transfer 2017 dari AS Roma.

Pada musim pertamanya di Liverpool, Salah bisa langsung bersinar dengan memenangi penghargaan sepatu emas sebagai pencetak gol terbanyak di Liga Inggris musim 2017-2018 dengan koleksi 32 golnya.

Bahkan, berkat kontribusi besar Salah, tim berjulukan The Reds sanggup melangkah hingga final Liga Champions musim ini.

Laga tersebut akan berlangsung di Stadion NSC Olimpiyskiy, Kiev, Ukraina, Sabtu (26/5/2018) waktu setempat.

Jelang partai tersebut, Salah mengungkapkan pujiannya atas cara sang pelatih menjalin hubungan dengan pemain.

(Baca Juga: Pendapat Luciano Spalletti Soal Rumor Transfer Mauro Icardi)

"Sejak hari pertama kami sudah berteman. Ia memperlakukan saya seperti teman, kami pun menjadi sangat dekat satu sama lain," ucap Salah seperti dilansir BolaSport.com dari Sky Sports.

"Namun, ia tetap bos dan saya pemain. Sebagai pelatih, seperti yang Anda lihat, semua orang mengenalnya," kata peraih trofi Sepatu Emas Liga Inggris ini.

Liverpool sudah tiba di Kiev, Kamis (24/5/2018), guna melakukan persiapan melakukan upaya menghentikan Real Madrid memenangi gelar Liga Champions untuk kali ketiga secara beruntun.

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Aditya Fahmi Nurwahid
Sumber : SkySports.com
REKOMENDASI HARI INI

Kata Asnawi Mangkualam soal Jadi Pemain Paling Senior di Timnas Indonesia Jelang ASEAN Cup 2024

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
12
31
2
Brighton
13
23
3
Man City
12
23
4
Chelsea
12
22
5
Arsenal
12
22
6
Tottenham
12
19
7
Nottm Forest
12
19
8
Aston Villa
12
19
9
Fulham
12
18
10
Newcastle
12
18
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Mallorca
15
24
6
Athletic Club
14
23
7
Osasuna
14
22
8
Girona
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
13
29
2
Atalanta
13
28
3
Inter
13
28
4
Fiorentina
13
28
5
Lazio
13
28
6
Juventus
13
25
7
Milan
12
19
8
Bologna
12
18
9
Udinese
13
17
10
Empoli
13
16
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X