Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Napoli Segera Bahas Masa Depan Hamsik dengan Tim China

By Tomy Kartika Putra - Minggu, 10 Juni 2018 | 16:23 WIB
Gelandang Napoli, Marek Hamsik, dalam laga Liga Italia kontra Torino di San Paolo, Minggu (6/5/2018)
ANDREAS SOLARO/AFP
Gelandang Napoli, Marek Hamsik, dalam laga Liga Italia kontra Torino di San Paolo, Minggu (6/5/2018)

Napoli dan Guangzhou Evergrande akan melakukan pertemuan guna membahas kepindahan Marek Hamsik dari Stadion San Paolo.

Kabar mengenai hengkangnya Marek Hamsik dari Napoli semakin berembus kencang.

Hamsik sudah lebih dari satu dekade membela Napoli, namun dirinya tertarik untuk hengkang pada bursa transfer musim panas ini.

(Baca juga: Winger Tim Degradasi Kirim Kode Buat Liverpool usai Gagal Datangkan Nabil Fekir)

Pemain asal Slovakia ini santer dikabarkan akan melanjutkan karier sepak bolanya ke negeri China.

Salah satu media Italia, Corriere dello Sport, mengatakan bahwa Napoli akan melakukan pembicaraan dengan salah satu klub China, Guangzhou Evergrande, terkait kepindahan Hamsik, dilansir BolaSport.com dari Football Italia.

Pembicaraan tersebut direncanakan akan digelar di kota Milan dan akan dihadiri oleh perwakilan dari kedua klub.

Kapten Napoli ini berhasil mencetak tujuh gol dan tiga assist dalam 49 penampilan di semua ajang pada musim 2017-2018.

Meskipun berjasa mengantarkan Napoli memecahkan rekor poin terbanyak klub sepanjang sejarah, namun Partenopei harus puas duduk di peringkat kedua di bawah Juventus.

Sumber berita yang sama menyebutkan bahwa Guangzhou Evergrande yang dilatih oleh legenda Italia Fabio Cannavaro, bersedia untuk menggolontorkan dan sebesar 30 juta euro atau sekitar 492 miliar rupiah untuk memboyong Hamsik ke Negeri Tirai Bambu.


Editor : Taufan Bara Mukti
Sumber : football-italia.net
REKOMENDASI HARI INI

Kembali ke Persija, Kapten Timnas U-20 Indonesia Jalani Pemulihan Cedera

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
6
15
2
Man City
6
14
3
Arsenal
6
14
4
Chelsea
6
13
5
Aston Villa
6
13
6
Fulham
6
11
7
Newcastle
6
11
8
Tottenham
6
10
9
Brighton
6
9
10
Nottm Forest
6
9
Klub
D
P
Klub
D
P
1
Barcelona
12
33
2
Real Madrid
11
24
3
Atlético Madrid
12
23
4
Villarreal
11
21
5
Osasuna
12
21
6
Athletic Club
12
19
7
Real Betis
12
19
8
Mallorca
12
18
9
Rayo Vallecano
11
16
10
Celta Vigo
12
16
Klub
D
P
1
Napoli
10
25
2
Inter
10
21
3
Atalanta
10
19
4
Fiorentina
10
19
5
Lazio
10
19
6
Juventus
10
18
7
Udinese
10
16
8
Milan
9
14
9
Torino
10
14
10
Roma
10
13
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X