Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Cetak Hat-trick untuk Chelsea, Ruben Loftus-Cheek: Berkat Maurizio Sarri

By Ahmad Tsalis Fahrurrozi - Jumat, 26 Oktober 2018 | 09:42 WIB
Ekspresi pelatih Chelsea, Maurizio Sarri, dalam laga Grup L Liga Europa melawan BATE Borisov di Stadion Stamford Bridge, London, Inggris pada 25 Oktober 2018.
GLYN KIRK/AFP
Ekspresi pelatih Chelsea, Maurizio Sarri, dalam laga Grup L Liga Europa melawan BATE Borisov di Stadion Stamford Bridge, London, Inggris pada 25 Oktober 2018.

Gelandang Chelsea, Ruben Loftus-Cheek, mengaku bahwa performa gemilangnya dalam Liga Europa kontra BATE Borisov, tak lepas dari tangan dingin sang pelatih, Maurizio Sarri

Ruben Loftus-Cheek mencetak hat-trick dan membawa Chelsea menekuk 3-1 BATE Borisov, dalam laga Liga Europa, Jumat (26/10/2018).

Lesakan golnya untuk Chelsea dicatatkan pada menit kedua, 8' dan 53'.

Selepas laga, Ruben Loftus-Cheek mengatakan bahwa performa gemilangnya tersebut tak lepas dari filosofi bermain yang dibawa pelatih Maurizio Sarri.

"Ia selalu mencoba untuk membantu saya secara defensif dan bijak memosisikan diri," ujar Ruben Loftus-Cheek, dilansir BolaSport.com dari laman Sky Sports.

Di laga melawan BATE pemain 22 tahun itu baru mendapatkan kesempatan untuk tampil penuh selama 90 menit.

Sudah membuktikan tiga gol saat dipercaya Sarri, Loftus-Cheek tak mau jemawa dan berambisi untuk lebih berkembang setiap harinya.


Gelandang Chelsea, Ruben Loftus-Cheek, merayakan gol yang dicetak ke gawang BATE Borisov dalam laga Grup L Liga Europa di Stadion Stamford Bridge, London, Inggris pada 25 Oktober 2018.(GLYN KIRK/AFP)

"Jelas, tetapi saya akan selalu mengasah kemampuan sebagai pemain hari demi hari, baik secara teknik maupun taktik pada sesi latihan," ucap anggota skuat Piala Dunia 2018 timnas Inggris ini.

"Semakin banyak saya bermain, semakin bagus pula bagi saya," katanya yakin.

Baca Juga:

Pemain berpostur 191 sentimeter itu pun menegaskan, bahwa satu-satunya target yang ia miliki saat ini adalah mendapatkan posisi di lini tengah Chelsea.

Apabila telah mendapatkan tempat, ia yakin raihan-raihan mengesankan lain akan datang setelahnya.

 
 
 
View this post on Instagram
 
 

[GESER KE KIRI] . KLASEMEN LIGA CHAMPIONS 2018-2019. . Klub jagoan kalian ada di posisi berapa? . #championsleague #ligachampions #ucl

A post shared by BolaSport.com (@bolasportcom) on

Nikmati berita olahraga pilihan dan menarik langsung di ponselmu hanya dengan klik channel WhatsApp ini: https://whatsapp.com/channel/0029Vae5rhNElagvAjL1t92P

Editor : Dimas Wahyu Indrajaya
Sumber : SkySports.com
REKOMENDASI HARI INI

Liga Voli Korea - Digebuk Megawati dengan 23 Poin Bikin Top Skor Dikeluarkan, Kelebihan Red Sparks Disadari Pelatih IBK Altos

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
12
31
2
Brighton
13
23
3
Man City
12
23
4
Chelsea
12
22
5
Arsenal
12
22
6
Tottenham
12
19
7
Nottm Forest
12
19
8
Aston Villa
12
19
9
Fulham
12
18
10
Newcastle
12
18
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Mallorca
15
24
6
Athletic Club
14
23
7
Osasuna
14
22
8
Girona
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
13
29
2
Atalanta
13
28
3
Inter
13
28
4
Fiorentina
13
28
5
Lazio
13
28
6
Juventus
13
25
7
Milan
12
19
8
Bologna
12
18
9
Udinese
13
17
10
Empoli
13
16
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X