Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Arsene Wenger Mundur, Jose Mourinho Malah Bahagia, Apa Alasannya?

By Ahmad Tsalis Fahrurrozi - Sabtu, 21 April 2018 | 00:45 WIB
 Arsene Wenger (kiri) dan Jose Mourinho beradu argumen saat laga antara Arsenal dan Chelsea di Stadion Stamford Bridge, 5 Oktober 2016.
ADRIAN DENNIS/AFP
Arsene Wenger (kiri) dan Jose Mourinho beradu argumen saat laga antara Arsenal dan Chelsea di Stadion Stamford Bridge, 5 Oktober 2016.

Pelatih Manchester United, Jose Mourinho, memiliki alasan khusus mengapa ia justru bahagia ketika melihat pelatih Arsenal, Arsene Wenger, memutuskan berpisah dengan timnya pada akhir musim.

Pelatih Arsenal, Arsene Wenger, resmi mengumumkan keputusannya untuk undur diri dari jabatan pelatih pada akhir musim, Jumat (20/4/2018).

Keputusan ini turut menandakan akhir 22 tahun kepelatihan pria 68 tahun itu di Arsenal.

Pelatih Manchester United, Jose Mourinho, yang akan menghadapi skuat Wenger terakhir kali pada 29 April 2018 nanti, memberikan tanggapan pada keputusan pensiun Sang Profesor.

"Bila ia bahagia, saya ikut bahagia. Jika ia sedih, saya juga," ucap Mourinho dikutip BolaSport.com dari laman Manchester Evening News.

"Saya berharap yang terbaik untuknya, dan berharap ia senang dengan keputusannya dalam karier. Saya tak sabar melihat tahapan baru dalam karier Wenger," Mourinho menambahkan.

(Baca Juga: Melawan AS Roma Menjadi Laga Emosional bagi Mohamed Salah)

Pelatih 55 tahun tersebut juga mengakui menghormati sang rival berat Sir Alex Ferguson selama bertahun-tahun itu.


Arsene Wenger berbicara dengan Sir Alex Ferguson saat Manchester United melawan Arsenal pada partai Premier League di Stadion Old Trafford, 14 April 2008. ( PAUL ELLIS/AFP )

Selain itu, Mou memuji kemampuan manajerial Wenger ketika Arsenal memutuskan pindah dari Stadion Highbury ke Stadion Emirates.


Editor : Beri Bagja
Sumber : manchestereveningnews.co.uk

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
19
46
2
Arsenal
20
40
3
Nottm Forest
19
37
4
Chelsea
20
36
5
Newcastle
20
35
6
Man City
20
34
7
Bournemouth
20
33
8
Aston Villa
20
32
9
Fulham
20
30
10
Brighton
20
28
Klub
D
P
1
Persib
17
39
2
Persebaya
17
37
3
Persija Jakarta
18
34
4
Bali United
17
28
5
Arema
17
28
6
Persik
17
27
7
Persita
17
27
8
Borneo
17
26
9
PSBS Biak
17
25
10
Dewa United
17
25
Klub
D
P
1
Real Madrid
19
43
2
Atlético Madrid
18
41
3
Barcelona
19
38
4
Athletic Club
19
36
5
Villarreal
18
30
6
Mallorca
19
30
7
Real Sociedad
18
25
8
Girona
18
25
9
Real Betis
18
25
10
Osasuna
18
25
Klub
D
P
1
Napoli
19
44
2
Atalanta
18
41
3
Inter
17
40
4
Lazio
18
35
5
Juventus
18
32
6
Fiorentina
18
32
7
Bologna
17
28
8
Milan
17
27
9
Udinese
19
25
10
Torino
19
21
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
508
2
F. Bagnaia
498
3
M. Marquez
392
4
E. Bastianini
386
5
B. Binder
217
6
P. Acosta
215
7
M. Viñales
190
8
A. Marquez
173
9
F. Morbidelli
173
10
F. Di Giannantonio
165
Close Ads X