Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Ini Saran Ronaldinho Jika Tottenham Hotspur Tak Ingin Kehilangan Harry Kane

By Wisnu Nova Wistowo - Rabu, 28 Februari 2018 | 20:35 WIB
Striker Tottenham Hotspur, Harry Kane, bertepuk tangan ke arah suporter seusai laga Liga Inggris kontra Southampton di Stadion St. Mary's, Southampton, pada 21 Januari 2018.
GLYN KIRK/AFP
Striker Tottenham Hotspur, Harry Kane, bertepuk tangan ke arah suporter seusai laga Liga Inggris kontra Southampton di Stadion St. Mary's, Southampton, pada 21 Januari 2018.

Legenda sepak bola Brasil, Ronaldinho, memberikan saran kepada Tottenham Hotspur jika tak ingin kehilangan sang bomber utama, Harry Kane, pada bursa transfer.

Musim ini Kane merupakan pemain yang berpeluang besar menyandang status pencetak gol terbanyak Liga Inggris untuk ketiga kalinya secara beruntun.

Sebelumnya, Kane memenangi penghargaan sepatu emas Premier League pada musim 2015-2016 dan 2016-2017.

Meski selalu mampu mencetak minimal 28 gol untuk tim berjulukan Spurs dalam empat musim terakhir, Kane belum sekali pun bisa merasakan euforia memenangi gelar.

Hal tersebut membuatnya belakangan dikait-kaitkan dengan klub lain dan salah satunya adalah raksasa Liga Spanyol, Real Madrid.

Ronaldinho yakin klub-klub besar Eropa akan melakukan apa pun dan berapa pun biaya yang dibutuhkan demi mendapatkan pemain yang diinginkan.

Menurut Ronaldinho, Tottenham perlu melakukan penyesuaian seperti memberikan kontrak baru dan kenaikan gaji jika ingin mempertahankan striker berusia 24 tahun ini.

(Baca Juga: 5 Pelatih Dipecat Real Madrid secara Tidak Adil, Zinedine Zidane Selanjutnya?)

"Pada bursa transfer akhir-akhir ini, kita sudah melihat klub-klub terbesar di Eropa memberikan berapa pun harga yang dibutuhkan demi merekrut pemain-pemain terbaik di dunia," kata Ronaldinho seperti dilansir BolaSport.com dari FourFourTwo.

"Mungkin sekarang ada empat atau lima klub menjadikan biaya tidak lagi penting jika mereka menginginkan seorang pemain. Mereka membayarkan apa yang dibutuhkan," ujar dia.


Editor : Aditya Fahmi Nurwahid
Sumber : FourFourTwo.com
REKOMENDASI HARI INI

Liga Voli Korea - Idolanya Dapat Suara Terbanyak dalam Voting All Star, Megawati Tetap Masuk meski Kalah dalam Peringkat

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
12
31
2
Man City
12
23
3
Chelsea
12
22
4
Arsenal
12
22
5
Brighton
12
22
6
Tottenham
12
19
7
Nottm Forest
12
19
8
Aston Villa
12
19
9
Fulham
12
18
10
Newcastle
12
18
Klub
D
P
1
Persebaya
11
24
2
Persib
11
23
3
Borneo
11
21
4
Bali United
11
20
5
Persija Jakarta
11
18
6
PSM
11
18
7
PSBS Biak
11
18
8
Arema
11
18
9
Persita
11
18
10
Persik
11
15
Klub
D
P
1
Barcelona
14
34
2
Real Madrid
13
30
3
Atlético Madrid
14
29
4
Villarreal
13
25
5
Athletic Club
14
23
6
Osasuna
14
22
7
Girona
14
21
8
Mallorca
14
21
9
Real Betis
14
20
10
Real Sociedad
14
18
Klub
D
P
1
Napoli
13
29
2
Atalanta
13
28
3
Inter
13
28
4
Fiorentina
13
28
5
Lazio
13
28
6
Juventus
13
25
7
Milan
12
19
8
Bologna
12
18
9
Udinese
13
17
10
Empoli
13
16
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
404
2
F. Bagnaia
388
3
M. Marquez
320
4
E. Bastianini
320
5
B. Binder
183
6
P. Acosta
181
7
M. Viñales
163
8
F. Morbidelli
140
9
F. Di Giannantonio
139
10
A. Espargaro
136
Close Ads X