Baca berita tanpa iklan. Gabung Bolasport.com+

Terverifikasi Administratif dan Faktual oleh Dewan Pers

Hasil Liga Inggris Pekan Ke-11, Felipe Anderson Menjawab Kritik

By Verdi Hendrawan - Minggu, 4 November 2018 | 03:48 WIB
 Ilustrasi berita Liga Inggris.
ANDREAS JOEVI/BOLASPORT.COM
Ilustrasi berita Liga Inggris.

Liga Inggris 2018-2019 telah memainkan sebagian pertandingan yang ada di pekan ke-11 pada Sabtu (3/11/2018) WIB. Salah satu dari lima laga yang digelar menjadi panggung pembuktian bagi gelandang West Ham United, Felipe Anderson.

Pada pekan ke-11, West Ham United menjamu Burnley di London Stadium.

Menghadapi Burnley yang tengah terpuruk di papan klasemen, West Ham United berhasil meraih kemenangan 4-2, di mana dua gol di antaranya dicetak oleh Felipe Anderson.

Torehan tersebut bukan yang pertama bagi Felipe Anderson selamam membela West Ham United, tetapi sangat penting bagi kepercayaan dirinya dan Manajer Manuel Pellegrini kepada dirinya.

Pasalnya, Manuel Pellegrini sempat mengungkapkan kekecewaannya terhadap performa Felipe Anderson dalam beberapa pertandingan terakhir.

Manuel Pellegrini memiliki ekspektasi yang sangat besar dari diri Felipe Anderson hingga meminta manajemen West Ham United untuk memboyongnya dari Lazio dengan harga 41,5 juta pounds atau memecahkan rekor transfer klub.

Selain Felipe Anderson, pemain subur lainnya yang menjadikan laga pekan ke-11 sebagai panggung pembuktian adalah penyerang Everton, Richarlison.

(Baca juga: Datangi Peluncuran Roadmap Sepak Bola Malaysia, Presiden FIFA Sebut Negeri Jiran Tak Butuh Messi dan Ronaldo)

Saat membela Everton menghadapi Brighton & Hove Albion di Stadion Goodison Park, Richarlison sukses menyumbang 2 gol untuk membawa timnya menang 3-1.


Editor : Jalu Wisnu Wirajati
Sumber : BolaSport.com

Komentar

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

SELANJUTNYA INDEX BERITA

Klasemen

Klub
D
P
1
Liverpool
16
39
2
Chelsea
17
35
3
Arsenal
17
33
4
Nottm Forest
17
31
5
Bournemouth
17
28
6
Aston Villa
17
28
7
Man City
17
27
8
Newcastle
17
26
9
Fulham
17
25
10
Brighton
17
25
Klub
D
P
1
Persebaya
16
37
2
Persib
15
35
3
Persija Jakarta
16
28
4
PSM
16
27
5
Borneo
16
26
6
Dewa United
16
25
7
Arema
16
25
8
Bali United
15
24
9
Persik
16
24
10
Persita
16
24
Klub
D
P
1
Atlético Madrid
18
41
2
Real Madrid
18
40
3
Barcelona
19
38
4
Athletic Club
19
36
5
Villarreal
18
30
6
Mallorca
19
30
7
Real Sociedad
18
25
8
Girona
18
25
9
Real Betis
18
25
10
Osasuna
18
25
Klub
D
P
1
Atalanta
17
40
2
Napoli
17
38
3
Inter
15
34
4
Lazio
17
34
5
Fiorentina
15
31
6
Juventus
17
31
7
Bologna
16
28
8
Milan
16
26
9
Udinese
16
20
10
Roma
17
19
Pos
Pembalap
Poin
1
J. Martin
508
2
F. Bagnaia
498
3
M. Marquez
392
4
E. Bastianini
386
5
B. Binder
217
6
P. Acosta
215
7
M. Viñales
190
8
A. Marquez
173
9
F. Morbidelli
173
10
F. Di Giannantonio
165
Close Ads X